SuaraBali.id - Apa penyebab daun aglonema layu? Jika daun aglonema layu, maka tak enak dipandang.
Chinese Evergreen, nama lain Aglonema merupakan dedaunan yang memiliki pola indah. Tanaman hias populer ini bisa dibilang cukup kuat dan hanya memerlukan perawatan sederhana.
Bahkan aglonema dapat bertahan meski terpapar sedikit sinar matahari.
Berikut ini akan dijelaskan apa saja penyebab daun aglonema layu dan cara untuk merawatnya kembali seperti dirangkum dari laman Smart Garden Guide, Minggu (1/8/2021).
Penyebab Daun Aglonema Layu
Alasan umum yang menjadi penyebab tanaman aglonema layu adalah faktor kelebihan atau kekurangan air.
Selain itu juga karena pencahayaan yang tidak tepat, suhu dingin, angin, hama, dan proses transplantasi yang gagal.
Daun yang layu memang merupakan kondisi alami setiap tanaman. Daun yang lebih tua akan menurun, menguning, mengering, rontok, dan pada akhirnya layu.
Anda tidak dapat mencegah siklus hidup tanaman seperti demikian. Sehingga kondisi alamiah daun aglonema layu tidak perlu Anda khawatirkan, kecuali jika faktor penyebabnya terjadi bersamaan.
Baca Juga: Ciri-ciri Aglonema Stres dan Cara Mengobatinya
Berikut ini akan diulas poin-poin penyebab daun aglonema layu untuk mengetahui seberapa tepat perawatan yang selama ini Anda lakukan.
Dua penyebab pertama berikut merupakan penyebab yang paling umum terjadi:
1. Overwatering
Overwatering menjadi penyebab utama daun aglonema mengalami layu lebih cepat.
Anda harus memperhatikan asupan air yang disiramkan pada aglonema.
Pastikan kondisi tanah tetap lembap dan lapisan atas tanah telah mengering sebelum melakukan penyiraman selanjutnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Spanyol Minta Perpanjangan Pencarian Korban KM Putri Sakinah
-
Begini Cara Bandara Ngurah Rai Bali Cegah Virus Superflu
-
Ada Apa di Selat Lombok? BMKG Deteksi 62 Gempa Tektonik
-
Desain Eksklusif dan Layanan Global, BRI Visa Infinite Tingkatkan Pengalaman Nasabah Private
-
Dua Pilar Bali United Ini Siap Tempur Lagi Setelah Cedera