SuaraBali.id - Daftar artis rayakan Hari Kemerdekaan HUT ke-76 RI. Para artis berfoto berbahagia mengenakan kostum lucu hingga bergaya patriot.
Indonesia merayakan HUT RI di tengah situasi pandemi. Terlebih Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat pun masih berlangsung.
Alhasil, tak ada lomba tujuhbelasan seperti yang biasa dilakukan.
Sejumlah artis pun hanya bisa merayakannya dengan mengunggah potret mereka merayakan Hari Kemerdekaan RI ini dengan berbagai konsep.
Baca Juga: HUT ke-76 RI, Polisi di Surabaya Juga Hentikan Pengendara di Jalan Hormati Merah Putih
Simak gaya artis rayakan HUT RI ke-76 yang unik berikut ini.
1. Farah Quinn
Selebriti chef Farah Quinn punya cara tersendiri merayakan Hari Kemerdekaan RI bersama anak-anaknya, Yaya dan Armand.
Ia mengajak anak-anaknya untuk merayakannya dengan berolahraga golf mengenakan outfit Merah Putih khas bendera Indonesia.
2. Yuni Shara
Baca Juga: 4 Artis Launching Lagu Baru Jelang HUT ke-76 RI, Ada Atta Halilintar
Penyanyi Yuni Shara dikenal punya rasa nasionalisme yang sering ia bagikan lewat unggahan Instagram-nya.
Kali ini, Yuni Shara mengenakan pakaian adat dan berdiri dibawah bendera Merah Putih yang ia kibarkan di halaman rumahnya.
3. Anang Ashanty
Keluarga Anang Hermansyah dan Ashanty punya cara unik merayakan HUT RI di rumah saja.
Pasangan selebriti ini mengajak anak-anak mereka, Azriel Hermansyah, Arsy, dan Arsya mengenakan seragam SD meski tak ada satu pun dari mereka yang duduk di bangku sekolah dasar.
Sebagai istri pejabat, Bella Saphira mengunggah potretnya menggunakan kebaya merah dilengkapi dengan twibbon kemerdekaan RI.
5. Cinta Laura
Artis blasteran Cinta Laura juga ounya jiwa nasionalisme yang tinggi.
Di Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ini Cinta Laura menunjukkan potretnya bergaya pakai singlet merah dan hotpants putih dengan mengibarkan Bendera Merah Putih.
Berita Terkait
-
Glorifikasi Wanita Independen, Prilly Latuconsina Dibanding-bandingkan dengan Cinta Laura
-
8 Potret Cinta Laura Raih Penghargaan Most Inspiring Youth 2024 di YPP Award, Inspiratif!
-
Ashanty Khawatir Jadi Korban Pencucian Uang Bila Terima Hadiah, Trauma dengan Helena Lim?
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
Sultan Cinere Berharta Milaran, Etika Ashanty Saat ke Kampung Halaman ART Disorot
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2