SuaraBali.id - Daftar artis launching lagu baru atau artis rilis lagu baru jelang HUT ke-76 RI. Salah satunya adalah Atta Halilintar.
Di Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke-76 ini para artis dan musisi Indonesia berbondong-bondong merilis lagu bertema kemerdekaan.
Deretan artis rilis lagu jelang HUT RI ke-76 ini seolah tak ingin melewatkan momen untuk berkarya dengan mengusung tema nasionalisme.
1. Krisdayanti, Atta Halilintar, Aurel Hermansyah
Baca Juga: Cerita Enrica, Petugas Paskibraka HUT Ke-76 RI di RSDC Asrama Haji Boyolali
Kolaborasi Krisdayanti, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah ini menggaet DJ BEAUZ asal Amerika dalam penggarapan lagu This Is Indonesia.
Lagu ini dirilis pada 15 Agustus 2021 dan langsung menduduki trending topic Twitter dan Youtube.
Putri Artika Sari Devi dan Baim Sarah Abiela Ibrahim alias Abbey Ibrahim merilis lagu berjudul Senandung untuk Nusantara pada 16 Agustus 2021.
Lagu bertema Indonesia ini diciptakan sang ibunda tentang seorang anak yang mengungkapkan kecintaannya kepada Tanah Air.
Baca Juga: Link Live Streaming Upacara Penurunan Bendera 17 Agustus HUT ke-76 RI
3. Keluarga Uya Kuya
Uya Kuya dan keluarga tak ketinggalan merilis lagu bertema Indonesia.
Uya, Astrid dan anak mereka, Cinta dan Nino merilis lagu berjudul Indonesia Jangan Menangis pada 16 Agustus 2021.
Lagu ini memberikan pesan kepada masyarakat Indonesia untuk tetap semangat di tengah pandemi Covid-19.
4. Kunto Aji, Rossa, Rayi Putra, Aurelie, Dipha Barus
Kolaborasi artis dan musisi Tanah Air ini membawakan lagu Zamrud Khatulistiwa yang di-remake dari versi originalnya.
Lagu Zamrud Khatulistiwa ini sebelumnya dipopulerkan oleh almarhum Chrisye pada tahu 1996.
Lagu hasil kolaborasi ini dirilis pada 13 Agustus 2021.
Itulah deretan artis rilis Lagu jelang HUT RI ke-76. Sudah dengar lagunya?
Lagu-lagu tersebut bisa didengarkan di platform dan kanal resmi Youtube masing-masing musisi.
Berita Terkait
-
Rela Hujan-hujanan Demi Kampanye Kris Dayanti, Atta Halilintar Ramai Dipuji Menantu Idaman
-
Temani Krisdayanti Kampanye, Sikap Aurel Hermansyah Pada Ibunya Bikin Terharu
-
Ameena dan Azura Sering Pakai Barang Branded, Atta Halilintar Bongkar dari Mana Asalnya
-
Aurel Hermansyah Girang Unboxing Kado dari Kaesang dan Erina Gudono untuk Ultah Azura: Wow, Gemasnya!
-
Beda Kado Fuji buat Ultah Pertama Ameena vs Azura, Lebih Mahal Saat Masih Dipacari Thariq Halilintar?
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2