
SuaraBali.id - Pantai Lovina Bali. Pantai Lovina adalah salah satu spot sunrise terbaik di Bali.
Bali memiliki banyak sekali wisata pantai yang tak pernah sepi dari kunjungan turis.
Salah satu objek wisata terkenal di Bali Utara adalah Pantai Lovina, terletak di Desa Kalibukbuk, Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng, Bali.
Pantai Lovina memiliki pasir pantai berwarna coklat dengan ombak pantai yang tenang sehingga tepat untuk bersantai dan berenang.
Baca Juga: Apa Itu Kopi Bali Kintamani, Penjelasan Lengkap Hingga Cara Penyajiannya
Selain berenang dan bersantai anda juga dapat menikmati pantai Lovina dengan melihat lumba-lumba secara dekat yang jadi daya tarik tersendiri pantai Lovina.
Selain itu, sebelum pergi berlayar untuk melihat para lumba-lumba secara lebih dekat, pantai Lovina merupakan tempat wisata dengan spot sunrise terbaik di Bali.
Kegiatan lain yang dapat kamu lakukan di pantai Lovina adalah snorkeling dengan membayar sewa seharga Rp60.000 kamu sudah dapat menikmati keindahan bawah laut pantai Lovina seperti terumbu karang yang memikat dengan ikan-ikan yang memiliki beragam warna.
Beragam Tempat Wisata di Sekitar Pantai Lovina
Berlibur ke Pantai Lovina merupakan pilihan paling tepat untuk menghabiskan liburan di Bali.
Selain banyak kegiatan yang dapat kamu lakukan di pantai ini, terdapat juga objek wisata menarik yang letaknya tak jauh, antara lain air panas Banjar, Candi Brahma Vihara Arama, dan Adjani Bali.
Baca Juga: Daftar 7 Senjata Tradisional Bali yang Melegenda Sejak Dulu Kala
Tak perlu keluarkan kocek anda jika ingin berlibur ke pantai Lovina, terkecuali jika anda ingin melihat lumba-lumba, anda harus membayar sewa perahu.
Selain itu tak ada jam operasional resmi untuk tempat wisata satu ini, dan catatan penting bagi pengunjung yang ingin melihat lumba-lumba secara lebih dekat harus bangun pagi sekitar 05.30 WIB agar tak terlewatkan momen tersebut.
Kontributor : Kiki Oktaliani
Berita Terkait
-
Almere City Degradasi, 3 Klub Liga 1 Ini Bisa Jadi Opsi Thom Haye
-
Agus Difabel Kini Bingung Hidup di Lapas Tanpa Lengan Dan Tanpa Pendamping
-
Here We Go! Bali United Serius Ingin Rekrut Pelatih Eliano Reijnders
-
Artis Senior Ini Kecewa Tak Diundang ke Pernikahan Luna Maya, Padahal Dulu Akrab
-
Keberlanjutan Berpotensi Jadi Kunci Masa Depan Pariwisata Pulau Dewata
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Ini Syarat Lengkap Jadi Anggota Koperasi Merah Putih, Jalur Utama Penerimaan Bantuan Pemerintah
- 5 City Car Murah Mulai Rp50 Jutaan Bukan Toyota, Sat Set Hadapi Kemacetan
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe Sedan Mei 2025: Harga Mulai Rp20 Jutaan, Bandel, Pajak Ringan
- 7 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Terbaik, Aman Maksimal Lindungi Wajah
Pilihan
-
Lengkap! 8 Tim Promosi ke Liga 3 Musim Depan, Ada Klub Milik Polisi
-
Almere City Degradasi, 3 Klub Liga 1 Ini Bisa Jadi Opsi Thom Haye
-
Geger Pedagang Dipalak Ormas Rp 3 Juta, Wali Kota Solo Turun Tangan
-
PT Solo Manufaktur Kreasi Bakal Tanggapi Resume Penggugat Soal Minta Menyediakan Mobil Esemka
-
5 Rekomendasi HP Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Lancar Push Rank FF hingga MLBB
Terkini
-
Cerita Sukses Pemuda Bali Bawa AUM Mendunia, Berawal dari Modal Rp 300 Ribu
-
Ada Saldo DANA Kaget Hari Ini, Klik Dan Rp 800 Ribu Berpeluang Masuk e-Wallet
-
Siswa Undang Female DJ Berpakaian Seksi, Posisi Kepsek SMKN 1 Tejakula Terancam
-
Rabu Manis, Masih Ada Saldo Gratis dari DANA Kaget yang Bikin Senyum Manis
-
Woo Do-hwan Mr Plankton di Tanah Barak Bali Langsung Diserbu Emotikon Hati