SuaraBali.id - Indro Warkop positif COVID-19. Hal itu diumumkan dalam akun Instagram miliknya, @indrowarkop_asli, Rabu siang.
Indro Warkop mengaku jarang bertemu orang luar selain keluarga yang ada di dalam rumahnya. Pada unggahan tersebut, ia juga menjelaskan kronologinya.
“Mau mengabarkan melalui hasil PCR saya tanggal 22 Juni 2021, saya positive Covid-19. Rasanya gak ketemu selain orang rumah dalam seminggu ini. Mungkin imun sedang drop. Ada sempat ke Allfresh baru kemarin dan fisioterapi di RS minggu kemarin,” ungkap dia seperti dilansir Solopos.com.
Pria berusia 63 tahun ini juga meminta kepada pihak yang pernah berinteraksi dengan dia dalam waktu dekat segera melakukan tes swab PCR.
Baca Juga: Update Covid-19 Global: Varian Delta Jadi Ancaman Terbesar Pandemi
“Apabila ada yg merasa perlu swab karena berinteraksi dengan saya, silahkan. Orang rumah baru saja di PCR lagi,” imbuh dia.
Pada kesempatan itu, Indro Warkop positif Covid-19 meminta doa kepada netizen agar segera diberi kesembuhan dan tak muncul gejala berat. Hal ini mengingat dia sudah divaksinasi Covid-19.
“Semoga vaksin bekerja membantu pemulihan & saat ini saya isomand di kamar terpisah di rumah dengan pantauan dokter secara berkala. Ayo semua perketat protokol kesehatan. Saya sangat patuh masih bisa kena. Semangat para pejuang Covid!” tutup dia.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian
-
Hilang Dua Hari di Kebun Saat Hendak Sembahyang, Dadong Ramaeyani Ditemukan Selamat
-
Dispar Bereaksi Ketika Bali Tidak Direkomendasikan di Tahun 2025 : Tidak Ada Alasan
-
Serangan Hoaks Pilkada Bali: Polda Kewalahan Buru Buzzer TikTok & Instagram
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya