SuaraBali.id - Sepasang muda-mudi tak berkutik disergap polisi lantaran diduga berbuat mesum di pinggir jalan pada malam hari.
Mereka awalnya membantah telah berbuat aksi tak senonoh. Hingga akhirnya sebuah bukti terungkap.
Dalam video yang diunggah kanal YouTube Tim Spartan KKR, keduanya nampak kikuk setelah didatangai beberapa anggota polisi di Jalan Angkasa Pura 2 pada malam hari.
Saat diinterogasi, pemuda bersarung mengaku kalau dirinya berniat ingin balikan dengan pacarnya itu.
Baca Juga: Viral Video Pasangan ABG Ena-ena Sabil Grepe-grepe di Atas Motor di Telaga Ngebel
Mereka lalu diminta untuk menunjukkan KTP namun mengaku belum memilikinya.
"Ini ketemu rencananya mau balikan gitu Pak. Ya karena kita sama-sama sayang," ujar pemuda.
"Saya baru selesai mondok Pak, rencananya mau kerja," sambungnya.
Mendengar pengakuan itu, polisi pun menggoda, "Mau ngajak balikan, cari tempat yang so sweet lah. Masak di tempat-tempat gelap gini.
"Kalau di tempat-tempat ini mah udah negatif, pasti nggak bener," kata Bripka Sigit.
Baca Juga: Viral Video Sejoli Mesum Dalam Tenda di Atas Gunung, Pria Nangis Tiap Malam
Si pemuda pun berdalih, dia tidak berbuat mesum. Bahkan sampai berani bersumpah menyebut nama Tuhan.
"Aku bukan cowok seperti itulah Pak. Sumpah demi Allah aku dak pernah kayak gitu Pak," kata dia.
Dia hanya mengaku memang mengirimkan chat mesum kepada kekasihnya.
"Enggak (mesum) pak. Cuman aku chat, cuman chat-chat mesum aku Pak," dalihnya.
Pemuda itupun kembali bersumpah dan kali ini dia membawa embel-embel pernah mondok.
"Saya ndak mungkin (mesum). Udah 12 tahun (mondok) dak mungkin seperti itu," ujarnya.
Sayangnya, dalih pemuda tersebut tak dipercaya petugas. HPnya pun diperiksa.
Dia akhirnya tak bisa berkilah, karena polisi menemukam celana dalam yang jatuh di jalan.
Sementara pacarnya minta izin untuk buang air ke petugas, namun ditolak karena dicurigai cuma alibi.
"Sumpah demi Allah pak aku enggak pak. Memang dia, dia nak main. Tanyalah sama dia pak. Demi Allah pak dia memang. Saya enggak muncul sama sekali. Cuma dia mesum. Saya pakai celana dalamlah pak," kata pemuda.
Pengakuan tadi terbuki bohong, karena saat diminta buka sarung dia tidak memakai celana dan baru mengakuinya.
Mesum di pinggir jalan, sejoli itupun akhirnya digiring ke kantor polisi beserta barang bukti celana yang dimasukkan ke dalam plastik.
Usut punya usut, video pemuda tepergok mesum diunggah pada 12 Juni 2020 lalu. Namun belakangan kembali viral, warganet menyerbu beragam komentar.
Adapun kejadiannya di di Jalan Angkasa Pura 2, Kubu Raya, Kalimantan Barat.
Berita Terkait
-
Dampak Kebanyakan Nonton Film Porno
-
Geger Pasangan Bule Mesum di Pantai Mandalika, Perekam dan Penyebar Video Dicari-cari Polisi
-
KPAI Ungkap Psikologis Siswi MAN Gorontalo yang Jadi Korban Video Mesum: Trauma Berat!
-
Heboh Postingan Siswi Korban Video Mesum di Gorontalo, Ternyata Hoaks!
-
Kemenag Sebut Siswi Kasus Video Mesum Bareng Guru MAN di Gorontalo Harus Dilindungi, Kenapa?
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian