SuaraBali.id - Putri Teh Ninih, Ghaida Tsurayya ikut diserang netize. Netizen minta Ghaida Tsurayya bergerak ingatkan kelakuan Aa Gym caci maki Teh Ninih dengan perkataan kasar.
Aa Gym dan Teh Ninih telah menikah selama belasan tahun, namun rumah tangga mereka pernah retak karena suatu masalah hingga berakhir dengan perceraian. Meski begitu, keduanya pun kembali rujuk.
Belakangan netizen terbakar emosi karena Aa Gym sebut Teh Ninih turun mesin. Kata-kata Aa Gym ini dinilai kasar, apalagi dikatakan sambil cengegesan.
“Ini adalah istri yang sudah 19 tahun mendampingi saya. Sudah 7 kali turun mesin. Katanya ‘Aa zalim kepada istri’. Saya tanya, ‘Siapa yang lebih mencintai istri saya selain saya suaminya?’. Pada sok tahu!” kata Aa Gym seraya tertawa kecil.
Permasalahan Aa Gym juga menyeret putri sulungnya, Ghaida Tsurayya yang sempat disemprot netizen di jejaring media sosial Instagram pribadinya.
Hal tersebut bermula kala buah hati dari Aa Gym dan Teh Ninih itu menuliskan pesan bijak di Instagram pribadinya mengenai kehadiran Allah yang selalu diingat agar hati lebih tenang.
“Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah, hati menjadi tenang. (QS. Ar Ra’d : 28),” tulis Ghaida Tsurayya dalam caption postingan terbarunya.
Sontak postingan Ghaida tersebut mendapat balasan dari netizen di kolom komentar. Pemilik akun dengan nama @_darknight14 itu memberi pesan bahwa seorang anak harus mengingatkan orang tua jika melakukan kesalahan.
“Oleh karena itu sudah seharusnya setiap hamba Allah selalu mengingat Allah SWT supaya bisa memikirkan setiap perbuatan yang akan di lakukan supaya tidak menimbulkan dosa apalagi terhadap rumah tangga. Dan sebagai seorang anak, berkewajiban mengingatkan orang tua di saat orang tua melakukan sebuah kesalahan, bukan justru mendiamkan,” tutur @_darknight14.
Baca Juga: Jerinx SID Bebas Penjara, Anak Jennifer Jill Liburan Bareng BCL
Mendapati komentar pedas itu, Ghaida pun tampak dengan tenang memberikan komentar. Dia membalas komentar itu dengan bahasa yang halus dan menuturkan terimakasih lantaran sudah mengingatkannya.
“Terimakasih sudah mengingatkan yaa..,” ujar Ghaida dengan kalem.
Berita Terkait
-
Berada di Mekah, Derry Sulaiman Bagikan Momen Makan Siang Bareng Ivan Gunawan
-
Pendidikan Aa Gym Vs Ustaz Maulana, Aksinya di Jalanan Bak Langit Bumi
-
Berapa Tarif Ceramah Aa Gym? Aksinya di Jalanan Bandung Sebelum Pengajian Disorot
-
Gemas Kena Macet, Aa Gym Turun dari Mobil Tegur Pengendara Motor
-
OJK Cabut PayTren, Ustaz Yusuf Mansur Pernah Disentil Aa Gym: Dia Ceramah Habis Harta Kita
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien