SuaraBali.id - Seorang remaja berinisial IMT (19) asal Tianyar, Karangasem, mengidap gangguan jiwa (ODGJ) dijemput anggota Polsek Kubu untuk diantarkan berobat ke RSJ Bangli pada Minggu, (06/06/2021).
Kapolsek Kubu, AKP. I Nengah Sona menuturkan, remaja tersebut memang sudah sejak beberapa tahun lalu mengidap gangguan jiwa (ODGJ).
Sebelumnya juga sudah sempat beberapa kali dibawa berobat ke RSJ Bangli.
"Karena tidak disiplin kontrol berobat ke RSJ, beberapa minggu lalu ia kembali mengamuk, karena khawatir membahayakan ia sempat dikurung sebelum akhirnya diantar berobat ke RSJ Bangli," ujarnya dilansir laman BeritaBali, Senin (7/6/2021).
Proses penjemputannya sendiri memakan waktu cukup lama, itu karena lokasi rumah yang bersangkutan berada cukup jauh. Jika diperkirakan sekitar 20 kilometer dari lokasi Mako Polsek Kubu.
Saat dijemput terlihat, IMT hanya menggunakan celana pendek saja dengan dipegangi oleh tiga orang anggota Polsek Kubu.
Tak hanya dijemput, anggota Polsek Kubu juga ikut mendampingi pihak keluarga saat mengantarkan yang bersangkutan ke RSJ Bangli untuk memastikan sampai dengan aman di rumah sakit.
Berita Terkait
-
Viral Video CCTV Pencurian Motor Modus Baru, Pelaku Diduga Nyamar Jadi ODGJ
-
Kasus Covid-19 di Karangasem Bali Menurun, Dinkes Imbau Masyarakat Tak Terlena
-
Soroti Vaksinasi ODGJ, IDI Bandar Lampung: Sebaiknya Dahulukan Masyarakat Umum
-
Dua Penerima Aliran Korupsi Bedah Rumah Tianyar Barat Karangasem Kembalikan Duit
-
9 Ribu Penyandang Disabilitas dan ODGJ Jadi Target Vaksinasi Covid-19 di Surabaya
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto