SuaraBali.id - Gibran dihujat foto bareng Nadya Arifta. Gibran Rakabuming pun bingung alasan dirinya dihujat foto bersama pacar Kaesang Pangarep, adiknya.
Awalnya, dalam foto yang dipajang Gibran itu, netizen mengungkit jejak digital Nadya Arifta yang disebut pernah menghujat Presiden Joko Widodo saat Pilpres melawan Prabowo Subianto.
Dalam foto tersebut, Nadya tampil cantik dengan busana hitam, sementara Gibran terlihat gagah mengenakan atasan bermotif daun. Keduanya nampak sedang berada dalah satu acara yang sama.
Namun yang jadi sorotan, ada salah netizen yang justru memberikan komentar nyinyir dalam unggahan tersebut. Si pemilik akun mengungkit jejak digital Nadya Arifta yang ia nilai pernah menghujat Presiden Joko Widodo. Netizen itu merasa bersyukur karena Felicia Tissue sudah putus dengan Kaesang.
Baca Juga: Copot Lurah Karena Pungli, Ungkapan Fenomenal Gibran Ini Mendadak Viral
“Calon ipar yang low class ya? Yang pernah menghujat pakde @gibran_rakabuming, selamat yaa menikmati hubungan baik dengan CENDANA! Untung Feli sudah bebas,” kata salah satu netizen dalam Instagram @igtainmenttt.
Memang sejak Kaesang putus dengan Felicia Tissue, kedekatannya dengan Nadya Arifta menjadi perbincangan jagat maya.
Tak tinggal diam, Gibran Rakabuming rupanya menanggapi komentar tersebut. Ayah dua anak itu heran mengapa dirinya yang disalahkan.
“Kenapa gue yang disalahin,” kap Gibran Rakabuming.
Jawaban Gibran lantas menjadi sorotan warganet lainnya. Berbagai respons dilontarkan oleh netizen lainnya.
Baca Juga: Lucinta Luna Ngaku Hamil, Daniel Mardhany Deadsquad Ditangkap
“Wkwkwk dengan muka flat terus balas kayak gitu, passs banget,” kata netizen.
“Mana peduli dia mau dibilang low class kek gayanya tua kek atau apalah, hei pada enggak lihat kalau tasnya aja udah pakai Balenciaga,” ujar netizen lainnya.
“Savage banget reply nya, Gibran juga enek kali foto sama dia,” tutur seorang warganet.
Sejak Kaesang dan Felicia Tissue putus usai lima tahun pacaran, kedekatannya dengan Nadya Arifta menjadi buah bibir warganet.
Pasalnya ibu Feli, Meilia Tissue menyebut kalau Nadya yang merupakan karyawan Feli dengan tega memperlakukan putrinya seperti ini.
“Nadya kamu itu saya pikir akan menjaga anakku dan pacarnaya yang sudah 5 tahun. Kamu yang sering saya puji sebagai MC, ternyata hatimu lebih dari harimau yah,” ungkap Meilia Lau.
Sejak saat itu, netizen menyoroti kehidupan Nadya Arifta. Termasuk unggahan lama Nadya di platform ask.fm soal Presiden Jokowi yang ikut disorot.
Pasalnya, Nadya sempat memberikan tanggapan menohok saat diminta melontarkan harapan untuk Presiden Jokowi.
“Dear presiden baru,” begitu kata si anonim.
“Jangan letoy ya pak Jok. Yah mau gimana lagi, walaupun dalem hati masih terbesit nama bapak Prabowo, aku tak bisa berbuat apa-apa selain berdoa supaya negara bisa maju lah dimimpin pak Joko,” pungkas Nadya Arifta.
Berita Terkait
-
Lagi-lagi Ketahuan, Akun Fufufafa Hapus Postingan dengan Kata Kunci 'Anak Jokowi'
-
Gibran Sibuk Bagi-bagi Susu, Peran Wapres Dinilai Downgrade
-
Teka-teki Kerupuk Setoples Kaesang Pangarep, Kode Apa Lagi?
-
Gibran Kunjungi Pengungsi Gunung Lewotobi, Warganet : Awal Kerja Kayak Bapaknya Dulu
-
Bantah Jadi Simpanan Cagub, Klarifikasi Vanessa Nabila Dinilai Blunder Kayak Polemik 'Nebeng Jet Teman'
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
Terkini
-
Legenda Nasi Tahu Ni Sarti Sukawati: Kuliner Vegetarian yang Selalu Diburu Wisatawan
-
Dari Pos Pengungsian Gunung Lewotobi, Warga Tetap Dukung Dan Semangati Timnas Indonesia
-
Serangan Fajar Pilkada 2024 Diprediksi Beralih dari Tunai Jadi Uang Digital
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan