SuaraBali.id - Kabar pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah sumber penularan COVID-19 menyeruak. Ini lantaran Atta Halilintar 2 kali positif COVID-19.
Kabar miringnya menyebutkan Atta terpapar covid-19 lagi lantaran menggelar resepsi pernikahan di tengah pandemi.
Mendapati tudingan itu, Atta langsung angkat bicara. Atta Halilintar membantah bahwa dirinya terkena covid lantaran menggelar pesta pernikahan.
“Beberapa hari setelah nikahan masih negatif, sampai mau terbang (bulan madu) ke Bali masih negatif, pulang dari Bali masih negatif, guys,” kata Atta Halilintar dilansir dari laman youtube Atta Halilintar Rabu kemarin.
Baca Juga: Ratusan TKI Mudik Lewat Kepri, 69 Orang Terkonfirmasi Positif Covid-19
Lebih lanjut, suami Aurel Hermansyah itu menyebut dirinya positif saat dirinya sudah di Jakarta pasca balik dari bulan madu.
Atta Halilintar mengetahui hasil itu ketika hendak pergi ke Solo untuk bekerja, beberapa waktu lalu.
“Guys, kita itu sebelum acara, apalagi pas akad, semua PCR malam (sebelum akad)-nya. Bukan dua atau tiga hari. Semua negatif baru boleh, sampai kru, tukang sapu, yang bersih-bersih, semua swab dan negatif,” jelasnya.
Atta Halilintar pun menyebut orang-orang yang menganggapnya terpapar virus corona karena acara nikahan adalah orang yang sok tahu.
Atta Halilintar menyatakan semua tamu undangan yang hadir ke acara pernikahan itu sudah menjalani tes COVID-19 dan hasilnya negatif.
Baca Juga: Video 2 Pria Angkut Jenazah Ibu Pakai Motor, Badan Diapit Ratusan Kilometer
“Makanya kalau ada yang bilang… sotoy nih ya, orang-orang sotoy, orang bilang ‘Ini gara-gara nikahan, nih. Gimana tuh kabarnya tamu yang datang, gimana presiden, gimana keluarga yang datang,” jelas Atta Halilintar.
Berita Terkait
-
Beda Cara Zaskia Adya Mecca dan Atta Halilintar Ajari Anak Salat, Ada Yang Dihujat
-
Enggan Ajari Anak Salat Lewat Paksaan, Gaya Parenting Atta Halilintar Disorot
-
Beda THR Ameena dari Ashanty vs Geni Faruk, Hampir Jadi Korban 'Investasi Bodong' Atta Halilintar
-
Unggah Video Nonton Timnas Indonesia, Atta Halilintar Disebut Mirip Ole Romeny
-
Mengintip THR Mewah Para Artis: Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Kasih Umrah Gratis
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Mahasiswa Pertanyakan Kerjasama Unud Dengan TNI, Rektor : Tidak Untuk Membawa Praktik Militer
-
Lebaran di Bali: Gilimanuk Sempat Tutup, Penumpang Melonjak, Ini Kata ASDP
-
Gianyar, Bangli, Tabanan Diserbu Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
Idul Fitri Terindah Luna Maya, Setelah Berlebaran Bersama di Bali Lalu Dilamar Maxime di Jepang
-
Mudik dari Bali Sempat Terjebak Macet Tapi Komunikasi Lancar Bebas Hambatan