SuaraBali.id - Pegiat Media Sosial Denny Siregar bongkar sosok Munarman penghubungan FPI dengan jaringan ISIS, teroris dunia. Sehingga Denny Siregar yakin sejak awal Munarman adalah ISIS.
Kekinian Munarman ditangkap Densus 88. Munarman ditangkap lantaran diduga menggerakkan orang lain untuk melakukan tindak pidana terorisme.
Respons Denny atas penangkapan Munarman ini ditunjukkan lewat cuitan di akun Twitter pendukung Jokowi tersebut.
“Ditangkap Densus 88, berarti benar analisa gua, Munarman ada hubungannya ma ISIS..,” tulis Dennysoal analisis Munarman ISIS, dikutip Selasa (27/4/2021).
Baca Juga: Geledah Eks Markas FPI Selama Enam Jam, Apa Saja yang Ditemukan Petugas?
Denny menuangkan analisisnya soal Munarman ini berelasi dengan ISIS. Dalam laman pribadinya, Denny menuliskan Munarman itu cerdik melihat peluang FPI bisa dipakai sebagai alat.
Setelah melihat pergerakan FPI yang dilahirkan pada tahun Reformasi, Munarman kemudian memutuskan masuk ke FPI hingga Munarman dengan Habib Rizieq.
Habib Rizieq pun merasa Munarman begitu berguna untuk membesarkan FPI berkat kemampuannya sebagai pengacara dalam mengorganisir organisasi.
Dari itu, Denny menguraikan, Munarman makin mendapatkan kepercayaan untuk mengelola FPI.
Setelah mendapat kepercayaan, Denny menganalisis, Munarman nggak puas dan tak menguntungkan baginya, dan membawa FPI berhubungan dengan ISIS.
Baca Juga: Enam Jam Geledah Bekas Markas FPI, Petugas Angkut Empat Kontainer
“FPI awalnya adalah ormas Islam dengan mazhab Ahlsunnah Wal Jamaah. Mereka lebih mirip NU dalam amaliyahnya. Tapi Munarman melihat situasi itu tidak begitu menguntungkan. Lalu dengan jaringan internasionalnya, Munarman menghubungkan FPI dengan organisasi teroris yang sedang naik daun karena kekejamannya, yaitu ISIS,” tulis Denny kala itu.
Berita Terkait
-
Serangan Udara AS di Somalia Tewaskan Tokoh Kunci ISIS, Siapa?
-
Gempur Persembunyian ISIS di Pegunungan Somalia, AS Klaim Sukses Besar
-
Turki Desak Prancis Pulangkan Warganya yang Terlibat ISIS di Suriah
-
Nasib Tragis Tiga Remaja Inggris yang Menjadi Pengantin ISIS
-
AS Dalam Bahaya! Ancaman Terorisme Meningkat, Pemerintah Terus Berjaga
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Obat Rindu di Balik Jeruji: Lapas Lombok Barat Sediakan Video Call Gratis untuk Warga Binaan
-
Setelah Lebaran Harga Ayam dan Cabai di Bali Mulai Alami Penurunan
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak
-
Belasan Granat Aktif Ditemukan di Huntara Pengungsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Nyepi Jembrana Jadi Sorotan: Gubernur Koster Rencanakan Pertemuan dengan Tokoh Islam di Bali