SuaraBali.id - Sekolah tatap muka atau pembelajaran tatap muka (PTM) di Karangasem baru akan berlangsung pada 26 April 2021. Namun, kasus Covid-19 di kawasan tersebut terpantau meningkat.
Berdasarkan rilis data Dinas Kesehatan selaku Koordinator bidang penanganan kesehatan satgas Covid-19 di Kabupaten Karangasem hari ini, Jumat (23/04/2021), tercatat ada tambahan 10 kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19.
Sebanyak 10 kasus tersebut tersebar di wilayah 6 Kecamatan yang ada di Kabupaten Karangasem, dengan rincian, 1 kasus di Kecamatan Abang, 5 kasus di Kecamatan Karangasem, 1 kasus di Kecamatan Manggis, 1 kasus di Kecamatan Sidemen, 1 kasus di Kecamatan Rendang dan 1 kasus di Kecamatan Kubu.
Selain penambahan kasus terkonfirmasi, dalam rilis hari itu juga disebutkan bahwa kembali terjadi penambahan pasien terkonfirmasi yang dinyatakan meninggal dunia sebanyak 1 orang yang berasal dari Kecamatan Sidemen.
Baca Juga: Tiga Hari, 10 Warga Pekanbaru Meninggal karena Covid-19
Dengan penambahan itu, hingga kini jumlah kasus terkonfirmasi meninggal dunia di Karangasem sebanyak 92 kasus.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Karangasem, dr. I Gusti Bagus Putra Pertama membenarkan terjadinya penambahan kasus tersebut ketika dikonfirmasi.
"Ya hari ini ada penambahan 10 kasus seperti pada rilis," ujarnya dikutip dari BeritaBali --jaringan Suara.com, Sabtu (24/4/2021).
Berita Terkait
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Jokowi Direncanakan Akan Datang ke Bali Demi Kampanyekan Mulia-PAS, Megawati Tidak
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Polisi Ungkap Lab Narkoba Hasis di Vila Uluwatu Bali Hasilkan Duit Rp 1,5 Triliun Dalam 2 Bulan
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Dispar Bereaksi Ketika Bali Tidak Direkomendasikan di Tahun 2025 : Tidak Ada Alasan
-
Serangan Hoaks Pilkada Bali: Polda Kewalahan Buru Buzzer TikTok & Instagram
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya
-
Spanduk Coblos Si Gundul Akan Dikembalikan ke Rumah Paslon, Satpol PP : Biar Tak Jadi Sampah
-
Hadapi Kepadatan Akhir Tahun di Bali, Kemacetan Mengerikan Tahun Lalu Diharapkan Tak Terulang