SuaraBali.id - Kepala Sekolah SD Mendoyo lecehkan siswi di ruang UKS. Siswi kelas 4 itu dicium-cium.
Kepsek tersebut berinisial GAK (58). Dari informasi Kamis (8/4/2021) kasus ini terungkap dari pengakuan teman korban pada saat belajar bersama di rumah korban.
Saat itu Sabtu (3/4/2021) teman korban bercerita pada ibu korban.
Teman korban menceritakan kalau korban sering dicium oleh kepala sekolah. Mendengar cerita teman anaknya, ibu korban lantas mencoba menyelidiki.
Baca Juga: Duh, Guru Sekolah Korban Ikut Intimidasi Kasus Pelecehan Seksual Dosen Unej
Namun malam harinya seusai korban dan temannya belajar, sang ibu serius menanyakan informasi itu kepada korban. Bak petir di siang bolong, korban dengan polos menceritakan semua yang dialaminya di sekolah dan membenarkan cerita temannya itu.
Bahkan korban mengaku sampai digauli di ruangan UKS.
Mendengar pengakuan itu, ayah korban naik pitam dan tidak terima dengan aksi pencabulan oknum guru tersebut. Kemudian kasus itu dilaporkan ke Polres Jembrana.
"Ya kasus itu sudah dilaporkan ke Polres Jembrana. Coba di cek. Bahkan korban sudah divisum," kata salah seorang tokoh masyarakat di desa tersebut.
Kasat Reskrim Polres Jembrana AKP Yogie Paramagita dikonfirmasi Kamis (8/4/2021) membenarkan adanya laporan tersebut.
Baca Juga: Begal Payudara Sampang Akhirnya Dibekuk, Korbannya Sudah Banyak
"Tapi itu bukan pemerkosaan. Kami masih melakukan penyelidikan kasus tersebut," jelasnya.
Berita Terkait
-
Apa Itu Catcalling? Bikin Aviani Malik Semprot Pendukung Paslon di Debat Pilkada Tangsel 2024
-
Pernikahan Bukan Solusi bagi Korban Pelecehan Seksual, Hanya Nambah Masalah
-
Mahasiswi Jambi Diperkosa Senior Mapala, Kemen PPPA Ingatkan Kampus Harus Jadi Garda Depan Pencegahan TPKS
-
Kapal yang Ditumpangi Tim KPK Saat Bertugas Terbalik di Tengah Laut Kawasan Jembrana
-
Mantan Dosen Divonis 4 Tahun Penjara, Terbukti Lecehkan Mahasiswi Berkali-kali
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan
-
Masyarakat di Pesisir Lombok Diminta Mewaspadai Gelombang 2 Meter Dan Banjir Rob
-
Karyawan Toko di Mall Bali Galeria Curi HP Seharga Rp 13 Juta Dijual Online Seharga Rp 7,9 Juta
-
Kunjungi Bayi Gibran di Pengungsian Gunung Lewotobi Wapres Beri Pesan Khusus