SuaraBali.id - Pacar Lesti Kejora, Rizky Billar membongkar mantan pacarnya rela pindah agama demi cinta. Mantan pacar Rizky Billar mau masuk Islam.
Namun itu kisah lama. Hal itu diceritakan Rizky Billar dalam kanal YouTube Qiss You TV milik penyanyi dangdut Ayu Ting Ting.
Rizky Billar diminta untuk jawab cepat dari dua pilihan yang sudah disediakan oleh tim Ayu.
“Pacaran beda agama atau pacaran tanpa restu orang tua?,” kata Ayu Ting Ting dilansir Hops.
Menanggapi pertanyaan itu, Billar dengan cepat menjawab dan mengaku kalau dirinya lebih baik pacaran tanpa restu orang tua dibandingkan pacaran dengan seseorang yang beda agama dengan dirinya.
Rizky Billar kemudian mengungkapkan alasan bijaknya.
“Tanpa restu orang tua, kalau beda agama. Ini menurut aku ya, enggak tahu kalau menurut orang lain. Kalau beda agama, Tuhan aja bisa dikhianatin, apalagi aku,” ujar Rizky Billar.
Kata dia, pacaran tanpa restu orang tua lebih baik karena suatu saat Billar bisa meyakinkan orang tuanya untuk sayang kepada si pacar.
“Tapi kalau tanpa restu orang tua, aku suatu saat bisa ngeyakinin orang tua aku buat sayang sama ini orang,” tuturnya.
Baca Juga: Cynthiara Alona Kasus Prostitusi, Rizky Billar Ngamuk Ibu Lesti Dihina
Jawaban Billar tadi diapresiasi oleh Ayu Ting Ting dan timnya. Ibu satu anak itu kemudian menanyakan apakah Billar pernah pacaran beda agama?
“Gilaa, tapi pernah enggak pacaran beda agama? Atau senang sama orang yang beda agama?,” ungkap Ayu.
Tak banyak yang tahu kalau ternyata Rizky Billar pernah menjalin hubungan pacaran dengan wanita yang beda agama dengannya. Saat pacaran, si mantan bersedia pindah agama sesuai keyakinan Billar.
“Pernah, aku pernah punya pacar yang beda agama. Tapi saat itu, dia mau ngikut aku,” ucap Billar.
Hal itu lah yang menjadi alasan kenapa Rizky Billar saat itu meneruskan hubungannya dengan si mantan yang beda agama.
“Makannya kamu lanjut, maksudnya mau kamu pacarin?” tanya Ayu.
Berita Terkait
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Ipar Dituding Numpang Hidup, Ayu Ting Ting Langsung Pasang Badan
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat