SuaraBali.id - Presiden Joko Widodo memprediksi pariwisata Bali kembali bangkit pada pertengahan 2021 mendatang. Hal ini diungkap Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno.
"Jika semua angka Covid-19 ini bisa terkendali dan teratasi, jika kepatuhan oleh masyarakat tetap disiplin testing, tracing dan isolasi mandiri ditingkatkan, vaksin juga sudah terdistribusi, prediksi beliau bahwa antara bulan Juni dan Juli, Insya Allah kita akan bangkit kembali," ujar Menparekraf Sandiaga Uno di Kabupaten Badung, Bali, dilansir laman Antara, Rabu (17/3/2021).
Vaksinasi Covid-19 merupakan salah satu prasyarat utama untuk membuka kembali pariwisata di Bali, khususnya bagi wisatawan mancanegara selain dengan penerapan protokol kesehatan untuk menurunkan angka Covid-19.
Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan, dengan menurunnya angka Covid-19, persiapan pembukaan kembali pariwisata Bali khususnya untuk wisatawan mancanegara dapat dimulai.
"Ini harus dilakukan dengan sangat hati-hati lewat protokol kesehatan yang ketat dan disiplin, jangan sampai melakukan kesalahan, sehingga angka penularan Covid-19 ini meningkat kembali," katanya.
Berita Terkait
-
Pemkot Denpasar Genjot Vaksinasi Covid-19 Percepat Pemulihan Pariwisata
-
Aiptu Anak Agung Meninggal saat Jaga Jokowi, Betugas di Pospol Catus Pata
-
Polisi Meninggal Jaga Jokowi ke Ubud Karena Serangan Jantung, dari Pingsan
-
Polisi Bali Meninggal Jaga Jokowi ke Ubud, Aiptu Anak Agung Gde Putra
-
Polisi Bali Meninggal Dunia saat Amankan Kunjungan Jokowi ke Ubud
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien