SuaraBali.id - Komika Kiky Saputri pacaran dengan penyuka sesama jenis atau gay. Pengalaman Kiky Saputri pacaran dengan gay dia ceritakan ke kanal YouTube Boy William
Kiky Saputri pacaran dengan gay dianggap sebagai pengalaman panit. Bukan karena orientasi, Kiki Saputri justru kesal karena dibohongi dan si lelaki tidak jujur.
Awalnya Kiky bercerita tentang rasa trauma menjalani hubungan dengan lawan jenis setelah gagal menikah.
Tiga tahun jomblo, dia akhirnya kembali mau membuka hati pada seorang lelaki.
Hubungan Kiky Saputri dan lelaki tersebut cukup serius. Bahkan, ibunya juga sudah dekat sekali dengan sang pacar.
"Akhirnya, aku berikan kepercayaan. Eh, ternyata dia belok," kata Kiky saat berbincang dengan Boy William di kanal YouTube Boy William dikutip Senin (22/2/2021).
Bintang film Imperfect ini tahu pacarnya seorang gay dari warganet.
Pertama kali tahu, Kiky Saputri sangat syok.
“Ada banyak yang ngasih tau karena pas Imperfect itu booming, banyak yang terkesan dengan sosok Netty dan aku baru update update sama cowok ini," ujarnya.
"Dan banyak yang ngasih tau, banyak yang kasihan pada akhirnya. Dikirimin lah foto-foto, info-info tentang dia sama cowoknya." kata dia lagi.
Baca Juga: Kiky Saputri Kaget Pacarnya Ternyata Seorang Gay
Kiky Saputri begitu menyesal lantaran merasa dibohongi oleh lelaki itu.
Padahal kalau saja lelaki itu dekat lantaran ingin menumpang tenar, dia tak masalah.
"Wah itu (perasaan) hancur banget sih. Karena akhirnya pertama kali aku kasih kepercayaan lagi, diancurin lagi. Dan aku sebelnya karena dia nggak jujur aja. Kalau dia jujur, misalnya atau mungkin dia mau gimmick, mau pansos, mau apa, aku sih ayok-ayok aja. ‘Ki, gimmick, yuk!’ Ayok, orang dia ganteng, kan. Tapi ternyata dia lebih memilih berbohong,” kata Kiky sambil tertawa.
Berita Terkait
-
Park Bo Gum Diterpa Isu Gay, Orientasi Seksualnya Picu Perdebatan Panas
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Cesen Ungkap Perubahan Besar Suaminya, Kiky Saputri Jambak Marshel Widianto
-
Pernah Digaji Rp20 Ribu Sehari, Kiky Saputri Cerita Sempat Makan Nasi dengan Biskuit
-
Mantan Istri Ardhito Pramono Bikin Konten Suami Gay, Langsung Klarifikasi Usai Viral
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang