
SuaraBali.id - Nissa Sabyan dan Ayus Sabyan 4 kali kepergok berselingkuh. Perselingkuhan Nissa Sabyan itu kepergok oleh istri Ayus, Eri Fitriyah alias Ririe Fairus.
Tapi Ayus tidak berhenti berselingkuh dengan Nissa Sabyan. Hal itu diceritakan adik Ayus Sabyan, Fadhilah Nova.
Awal-awal perselingkuhan Nissa Sabyan, Ayus sudah ditegur oleh istrinya. Namun perselingkuhan berulang kali terjadi.
"Awal ketahuan mereka selingkuh kak Eri memaafkan Ayus, bahkan sudah memaafkan Nissa. Saat itu kak Eri memendam sendiri tapi karena nggak kuat akhirnya cerita ke saya," tutur Fadhilah Nova dikutip dari YouTube Cumicumi, Minggu (21/2/2021).
Baca Juga: Isu Perselingkuhan, Kondisi Nissa Sabyan Terkini Keluar Rumah Ditemani Ortu
"Tapi ternyata sudah ditutupi dan dimaafkan, perselingkuhan mereka terjadi lagi," sambungnya lagi.
![Nissa Sabyan [instagram sabyan-gambus]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/02/21/77348-nissa-sabyan-instagram-sabyan-gambus.jpg)
Sampai pada akhirnya Ririe Fairus memutuskan menyerah.
Istri sah Ayus Sabyan itu pun tak bisa lagi memaafkan dan mempertahankan rumah tangganya yang dirasa sudah berantakan.
"Memaafkan gimana ya.. satu kali mereka melakukan kita udah maafkan ya.. kedua kali kami coba maafkan lagi..ketiga kali sampai keempat kali," beber Fadhilah Nova.
Nova pun mengatakan saat meniti karier mendirikan grup musik Sabyan, Ririe Fairus turut andil. Perempuan itu juga sudah menganggap Nissa Sabyan sebagai adik sendiri.
Baca Juga: Skandal Pelakor Viral, Cewek Ini Risih Mukanya Mirip Nissa Sabyan
Hal itu diungkap langsung oleh adik Ayus Sabyan, Fadhilah Nova.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Heboh Ririe Fairus 'Menikah', Gunakan Baju Adat Palembang
-
Tak Bisa Tampil Mesra dengan Ayus Sabyan di Depan Umum, Nissa Sabyan Ramai Dikasihani
-
Kerap Bikin Huru-hara, Deretan Artis Ini Kena Boikot Warganet
-
Nissa Sabyan Nangis di Panggung, Logo Band Disorot: Jiplak Punya The Strokes?
-
Dapat Cap Perebut Suami Orang, Nissa Sabyan: Ini Sudah Risiko
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Jakmania Gerah Persija Dipimpin Mohamad Prapanca dan Bambang Pamungkas, Pelatih: Nggak Tahu
- 1 Detik Gabung Bhayangkara FC Shayne Pattynama Cetak Rekor Jadi Pemain Termahal?
- Wonderkid 21 Tahun Minat Gabung Timnas Indonesia U-23, Sudah Tembus Skuad Utama di Klubnya
- Gantengnya Motor Petualang Yamaha TW200: Mesin Sekelas Tiger, Harga Premium Setara XMAX
Pilihan
-
Kegaduhan Internal PSBS Biak Rampung, Bos Cantik Ini Pilih Angkat Kaki
-
Tanggapi Viral Meme Mahasiswi ITB, Jokowi: Keblabasan, Kebangetan!
-
Menguji Kejeniusan Kluivert: Pos Kiper Timnas Indonesia Rapuh Jelang Lawan China
-
Keroyok Warga di Jalan Makam Bonoyolo, Empat Orang Diciduk Polisi
-
Didoakan Jadi Ketum PSI, Jokowi: Masih dalam Kalkulasi
Terkini
-
Siswa Undang Female DJ Berpakaian Seksi, Posisi Kepsek SMKN 1 Tejakula Terancam
-
Rabu Manis, Masih Ada Saldo Gratis dari DANA Kaget yang Bikin Senyum Manis
-
Woo Do-hwan Mr Plankton di Tanah Barak Bali Langsung Diserbu Emotikon Hati
-
Nasib DJ Diah Krishna Seusai Viral Pakai Seragam SMA di Acara Perpisahan
-
Saldo DANA Kaget Malam Ini: Rebutan Sekarang atau Gigit Jari