3. Makeup tebal
Tampilan Syandria kali ini bersama para penari Bali yang memukau. Ia menggunakan makeup tebal yang curi perhatian.
Syandria menggunakan kebaya brokat nuansa kuning cerah. Tampil manis, Syandria pegang kipas dan bawahan kain batik cokelat tua nih.
4. Kebaya motif bunga
Baca Juga: Momen Nikita Mirzani Menangis, Dapat Perlakuan Manis dari Wanita Ini
Manisnya Syandria berpose dengan kebaya motif bunga yang memikat. Tak ketinggalan obi oranye di bagian pinggangnya.
Beda dengan sebelumnya, kali ini Syandria pakai kain tradisional batik berwarna cerah. Ia pun menggunakan bunga di bagian telinganya dan tersenyum manis.
5. Pakai konde khas Bali
Syandria pun pernah menggunakan atasan warna putih dengan obi biru cerah. Ia bahkan bisa menggunakan konde khas Bali yaitu Pusung Lukluk nih.
Kece banget kan tampilan Syandria Kameron?
Baca Juga: Pamer Foto Ini, Natasha Wilona Malah Dibilang Cantik tapi Sok Polos
Berita Terkait
-
Mengenal Flora Christin: Peselancar Longboard Indonesia yang Kenakan Kebaya di atas Ombak
-
Kebaya Noni: Pesona Warisan Budaya Nusantara yang Memikat Dunia
-
Padu Padan Kebaya ala Aaliyah Massaid, Tetap Cantik Berkain Meski Lagi Hamil
-
Inspirasi Kebaya Bridesmaid untuk Ibu Hamil ala Aaliyah Massaid: Elegan dan Nyaman!
-
Pesona Beby Tsabina Dampingi Suami di Pelantikan, Mertuanya Jadi Wakil Gubernur Banten
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak
-
Belasan Granat Aktif Ditemukan di Huntara Pengungsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Nyepi Jembrana Jadi Sorotan: Gubernur Koster Rencanakan Pertemuan dengan Tokoh Islam di Bali
-
Nasabah BRI Diimbau Waspada, Ini Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Jadwal Pertandingan Bali United di Liga 1 Bulan April 2025, Teco Minta Pemain Jangan Gendut