SuaraBali.id - Rumah tangga Putri Una Astari alias DJ Una dengan Irsan Ramadan sudah lama diisukan retak. Tapi ketika ditanya prihal rumah tangganya, Una justru lebih memilih bicara soal si buah hati, Kyrie Arnatama.
"Pokoknya aku gimana ya. Pokoknya kami mau yang terbaik lah buat anak. Sama-sama lah intinya. Aku fokus besarin anak," kata DJ Una, saat ditemui di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (15/12/2020).
Selain itu, perempuan 33 tahun ini mengaku itu fokus kepada kariernya. Maluk, sejak menikah dan punya anak, DJ Una seakan menghilang dari dunia entertainment.
"Aku fokus memajukan karier karena kemarin aku lama banget vakum. Mengembalikan mood untuk kejar posisi yang kemarin butuh perjuangan lagi," tuturnya.
Baca Juga: Selamat, DJ Una Dikaruniai Anak Laki-laki
Penasaran dengan status pernikahan DJ Una, awak media memancingnya dengan pertanyaaan seperti apa rasanya menjadi seorang orangtua tunggal.
"Aduh kakak pertanyaannya. Aku sih pribadi yang kuat," imbuhnya.
Namun demikian, DJ Una mengaku resolusi di tahun 2021 agar menjadi lebih baik lagi.
"Aku berdoa yang terbaik aja buat aku dan lain juga," tutur DJ Una.
Sejak menikah pada 9 Juli 2017, rumah tangga DJ Una dan Irsan Ramadhan memang jarang tersorot media.
Baca Juga: Kehamilan Masuki Trimester Kedua, Putri Una Stop Nge-Dj
Namun perempuan asal Medan itu menjadi sorotan setelah ia dan juga suaminya kompak menghapus foto-foto kebersamaan di Instagram sejak Januari 2020 lalu.
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Maksimalkan Jumlah Pemilih, Perekaman KTP Akan Dilakukan Sampai Hari Pencoblosan
-
Pendapatan Pajak dari MotoGP Mandalika Turun Meski Jumlah Penonton Naik
-
Belanja Lebih Murah di Promo Brand Sale 12.12 Blibli
-
PSK Asal Filipina Ditangkap Di Sanur, Tak Punya Paspor
-
Lapas Bangli Berikan Transparansi Soal Scott Rush Bali Nine Agar Tak Ada Kecemburuan