SuaraBali.id - Seorang bule belum lama ini membagikan pengalaman uniknya makan menggunakan wadah tak biasa. Bukan piring, bule itu memilih cobek.
Sang bule membagikan pengalamannya lewat akun @ninaafresnaa pada Sabtu (18/4/2020) dan kembali viral di Twitter.
Bule asal Mexico tersebut mengunggah foto sereal yang menjadi sarapannya. Bukan di mangkok, sereal tersebut ia tempatkan disebuah cobek batu berwarna hitam.
Ia bercerita baru baru saja menemukan mangkok yang keren untuk makan sereal.
Namun usai memuji mangkok temuannya tersebut, bule ini mengaku bahwa sereal yang ia makan justru pedas.
"Menemukan mangkok keren ini! Tapi kenapa sereal saya begitu pedas" tulisnya melalui akun @ninaafresaa.
Kontan saja, usai menjadi viral di media sosial, cuitan bule yang pakai cobek untuk makan sereal dibanjiri dengan berbagai komentar warganet Indonesia yang geleng-geleng melihatnya.
Tak sedikit yang merasa geregetan, mengetahui sang bule makan menggunakan cobek yang biasanya digunakan untuk membuat sambal.
"Udah lah, capek mengedukasi bule" tulis warganet dengan akun @sangj****.
Baca Juga: Viral Video Sejoli Terciduk Indehoi dalam Bajaj di Pinggir Jalan
"Bowl kepala ba*** kau, tempat giling cabe mamak ku tu" balas warganet pemilik akun @IThe_Hawk_***.
"Cobek mbak yu kui, Masyaallah" komentar pemilik akun Twitter @viqhi_no***.
"Itu biasa buat nguleg sambel sayangku," ungkap akun @andik*** menjelaskan dengan sabar.
Berbentuk unik dan jarang ditemui di negara lain selain Indonesia, sepertinya wajar jika sang bule salah menggunakan cobek menjadi mangkok makan sereal.
Hingga artikel ini dibuat, cuitan bule makan sereal pakai cobek ini sudah mendapat 55 ribu retweets dan ribuan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara
-
Jadi Favorit Gen Z, Ini Tren Make Up 2026
-
5 'Spot Healing' Lari Paling Instagramable di Bali