SuaraBali.id - Anak Zaskia Adya Mecca kecelakaan. Anak Zaskia Mecca kecelakaan adalah anak kedua, Kala Madali Bramantyo.
Bocah 7 tahun itu terjatuh saat menunggangi kuda. Kejadian ini berawal saat bocah yang akrab disapa Kala, sudah duduk di punggung kuda.
"Karena terlalu asyik, badannya terlalu ke belakang dan berakhir jatuh," tulis Zaskia Mecca di Instagram, Kamis (12/11/2020).
Jatuh dari kuda membuat Kala menangis. Apalagi kejadian ini baru pertama kali dirasakan anak sutradara Hanung Bramantyo itu.
Baca Juga: Warganet Heboh Bahas Video Syur, Zaskia Adya Mecca Singgung Soal Gibah
Bukan hanya Kala yang ketakutan, Zaskia Adya Mecca bahkan sampai merasa trauma.
"Bianya lebih panik dan sejujurnya trauma. Rasanya nggak mau ajak dia main kuda dulu," ujar bintang film Ayat Ayat Cinta ini.
Tak berselang lama setelah insiden jatuhnya Kala, bocah itu kembali antusias mau naik kuda lagi.
"15 menit kemudian dia malah main lagi. Bilang 'tenang Bia, aku sudah tahu caranya biar nggak jatuh.'," kata Zaskia menuliskan ucapan anaknya.
Kala Madali memberitahu ibunya trik supaya aman berkuda.
Baca Juga: Ajarkan Anak Berempati, Zaskia Adya Mecca Ajak Putranya Bertemua Tunanetra
"Kan sebelumnya aku nggak tahu kalau badannya nggak tegap, bisa bikin aku jatuh. Jadi harus seimbang (badannya)," kata Kala Madali.
Zaskia tak menyangka anaknya yang masih kecil bermental kuat.
"Haduh, masya Allah ni anak mental dan fisiknya kuat banget. Mau aku larang, tapi ya segala sesuatunya pasti ada risiko," katanya.
Sebagai ibu, artis yang kini merambah dunia bisnis tersebut hanya bisa memperingatkan anaknya, sekaligus mendoakan.
"Bia doain semoga nggak ada hal-hal kayak tadi lagi," kata Zaskia Adya Mecca.
Guna memberikan semangat pada sang ibu, Kala mengatakan, "Perempuan harus kuat."
Berita Terkait
-
Deretan Film Produksi PFN yang 'Ujug-ujug' Dipimpin Ifan Seventeen: Ada yang Cuma Dapat 25 Ribu Penonton
-
Hanung Bramantyo Ngotot Ingin Ariel Tatum Jadi Babysitter, Zaskia Adya Mecca Kasih Peringatan Tegas
-
6 Seleb Bantu Korban Banjir Jabodetabek, Ada Zaskia Adya Mecca Hingga Vilmei
-
Bantu Korban Banjir Bekasi, Zaskia Adya Mecca Bahagia
-
Hanung Bramantyo Ingin Angkat Ariel Tatum Jadi Babysitter, Cara Izin ke Zaskia Mecca Bikin Geli
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025