SuaraBali.id - Mencoba baju adat Bali menjadi salah satu hal yang tak boleh dilewatkan saat berwisata. Seperti yang dilakukan sederet selebgram tanah air ini.
Mereka berpose mengenakan baju adat Bali lalu membagikan potretnya ke media sosial.
Penampilan beberapa selebgram tanah air lantas makin berkharisma dengan riasan merah hingga aksesori yang menempel di tubuhnya.
Tak ayal mencuri perhatian publik yang mengagumi sederet selebgram Tanah Air ini.
Baca Juga: Best 5 Oto: Ayu Ting Ting Motoran, Maling Tesla Model 3 Menanggung Malu
Penasaran nggak sih kayak apa pesona selebgram pakai baju adat Bali? Yuk simak berikut ini.
1. Awkarin
Awkarin kelihatan berkharisma banget saat pakai baju adat Bali. Tampak ia menggunakan kain khas Bali dililit sebagai kemben. Nggak ketinggalan ia pakai selendang di bagian pundak kiri.
Tampak ia memilih riasan makeup tebal bernuansa emas. Awkarin juga pakai sanggul ala Bali dan menggunakan payas agung.
Baca Juga: Lewat Unggahan Ini, Anya Geraldine Mengaku Susah Move On dari Bali
Anya Geraldine jadi sosok selanjutnya yang tampil memukau dengan baju adat Bali. Ia pun menggunakan kemben khas Bali dan selendang yang menyampir di kedua pundak.
Anya Geraldine sendiri terlihat manis dengan konde dan mahkota khas Bali. Manis abis ya penampilan Anya Geraldine kali ini.
Beda dengan Awkarin maupun Anya Geraldine, kali ini Tasya Farasya pakai kebaya Bali untuk acara pernikahan. Tampak ia menggunakan kebaya rancangan Ivan Gunawan.
Tasya Farasya tak menggunakan payas namun poni depan sebagai lengkungan. Konde Bali simpel dengan hiasan bunga membuatnya makin memikat.
4. Tasyi Athasyia
Kembaran Tasya Farasya juga nggak kalah cetar saat pakai kebaya Bali. Ia memilih kebaya simpel warna merah kala itu. Penampilannya hanya menyampirkan kunciran rambut di bagian pundak kiri.
Ia memilih gaya makeup flawless untuk penampilannya kali ini. Gimana nih menurutmu penampilan Tasyi Athasyia.
Selebgram blasteran yang satu ini juga terlihat memukau dengan busana Bali. Kain tradisional Bali yang terlilit di badan dan kaki makin memukau disempurnakan dengan obi. Ia pun menggunakan mahkota Bali yang membuat istri Jerinx makin anggun berkharisma.
Itu tadi lima selebgram pakai baju adat Bali. Cantik dan memesona kan?
Berita Terkait
-
Remake Film Mendadak Dangdut: Apa yang Berubah?
-
7 Potret Artis Salat Id di Hari Raya Idulfitri 2025, Ada Ruben Onsu!
-
Singgung Revisi UU TNI, Awkarin Diserang Gegara Dukung Prabowo Saat Pilpres 2024
-
Tasya Farasya Buktikan Kesuksesan Tanpa Kontroversi, Disebut Beda dengan Kembarannya
-
Huru-hara Soal Bika Ambon, Tasyi Athasyia Pamit Sejenak dari Media Sosial
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Meninggal di AS Saat Nyepi, Mahasiswi Asal Buleleng Ini Sempat Pesan ke Ayah Ibu Agar Tenang
-
Dianggap Rezeki, Nelayan Kuta Panen Ikan Layur, Sekali Melaut Puluhan Kilogram
-
Obat Rindu di Balik Jeruji: Lapas Lombok Barat Sediakan Video Call Gratis untuk Warga Binaan
-
Setelah Lebaran Harga Ayam dan Cabai di Bali Mulai Alami Penurunan
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak