SuaraBali.id - Viral di media sosial, unggahan seorang warga yang disebut berasal Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten, Gianyar, Bali yang ketiban apes saat pergi memancing ikan.
Sepeda motor Yamaha NMAX milik warga tersebut menjadi incaran maling. Sebagian bodi sepeda motor pun raib seketika.
Hal itu ditunjukkan lewat yang dibagikan akun Instagram @denpasarnow. Postingan tersebut mengisahkan kejadian apes yang dialami pemilik Yamaha NMAX.
Motor yang digunakan untuk pergi memancing sudah berubah wujud. Bagian cover Deltabox di Yamaha NMAX hilang.
Baca Juga: 2 Jenis Diet Ini Sebaiknya Tidak Dilakukan dalam Jangka Panjang
Awalnya pria pemilik Yamaha NMAX sedang memancing di Pantai Labuan Amuk Karangasem, Denpasar.
Ia berangkat dari rumah menuju pantai tersebut pukul 18.00 waktu setempat dengan membawa Yamaha NMAX. Ia pun memarkirkan motornya di area dekat pantai dan kemudian lanjut memancing.
Namun setelah selesai memancing, ia pun kaget melihat Yamaha NMAX sudah berubah wujud menjadi aneh.
Bagian penutup cover Deltabox hilang sepasang. Namun anehnya hanya bagian tersebut yang hilang, bagian lain masih aman.
Bahkan motornya pun tidak dicuri oleh maling cover Deltabox tersebut. Tidak diketahui pasti alasan maling hanya mengambil Deltabox Yamaha NMAX tersebut.
Baca Juga: Gol Kylian Mbappe Pastikan Kemenangan Prancis atas Kroasia di Zagreb
Kisah ini menjadi viral di media sosial, warganet pun ramai memberikan komentar dalam unggahan tersebut.
"Deltabox hitam selalu menjadi incaran para modifikator tapi gak modal," tulis @0t3her.s1de69.
"Demi nmax hedon,ngemalingpun tak masalah," cuit @tikade_kople.
Berita Terkait
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
-
Jessica Iskandar Trauma, Kasus Pencurian Berturut-turut Terjadi di Sekitarnya
-
Bukan Fortuner atau Pajero Sport, SUV Toyota Ini Jadi Incaran Favorit Maling di Negara Asalnya
-
Gempar Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil, Pengacara Sebut Ada Upaya Pembunuhan Karakter
-
Polisi Ringkus 21 Tersangka Pencurian Rumah Kosong, Salah Satunya ART yang Gondol Jam Seharga Rp3 M
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Koster Perintahkan Pasar Tradisional di Bali Berhenti Gunakan Tas Kresek Saat Berjualan
-
Waspadai Cuaca Laut Saat Arus Balik Lebaran: Gelombang di Selat Bali dan Lombok Capai Dua Meter
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu