SuaraBali.id - Penemuan mayat di gorong-gorong kawasan Pelabuhn Benoa, Denpasar Selatan, Bali, Kamis (24/9/2020) pagi mengejutkan warga.
Jenazah pria itu pertama kali ditemukan oleh seorang warga yang melintas lokasi kejadian. Diduga, korban sudah lama tewas.
Untuk lebih jelasnya, berikut 5 fakta mayat pria ditemukan membusuk di gorong-gorong Pelabuhan Benoa seperti yang dihimpun BeritaBali.id.
1. Gegerkan Warga
Kantor Pencarian dan Pertolongan Denpasar (Basarnas) menerima informasi terkait penemuan mayat pria di gorong-gorong dari Polsek KP3 Pelabuhan Benoa, sekitar pukul 10.20 WITA.
Penemuan mayat tersebut menggegerkan warga yang melintas hingga mereka menghentikan kendaraan.
2. Membusuk
Kepala Kantor Basarnas Bali, Gede Darmada menuturkan jenazah pertama kali ditemukan oleh warga yang melintas.
Baca Juga: Diduga Dianiaya, Rendy Tewas Bersimbah Darah di Depan SMK
Warga heran mencium bau busuk menyengat yang berasal dari dalam gorong-gorong.
3. Sudah Lama Tewas
Kondisi mayat membusuk itu sudah mengeluarkan bau tak sedap. Posisinya tengadah.
"Posisinya berada di depan Kantor BNI Pelabuhan Benoa, diperkirakan sudah beberapa hari karena baunya sangat menyengat," ujar Darmada.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah