SuaraBali.id - Seorang perempuan merusak masjid di Depok, Jawa Barat, Senin (22/9/2020) malam kemarin. Identitas perempuan itu misterius.
Perempuan itu pun melepas bajunya saat ditangkap habis merusak masjid tersebut.
Perempuan misterius itu merusak masjid di kawasan Kecamatan Sukamajaya, Kota Depok Jawa Barat.
Pengurus masjid langsung menginformasikan ke Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Depok untuk diamankan.
Masjid itu ada di sebuah perumahan. Diduga perempuan itu gangguan jiwa.
Peristiwa itu diketahui, Selasa (22/9/2020) pagi.
Namun berdasarkan kesaksian, kejadian pemecahan kaca masjid itu dilakukan, Senin malam kemarin.
"Tidak tahu dari mana wanita itu berasal. Dia (wanita) langsung masuk ke are rumah ibadah dan merusak lantai satu. Dia masuk area rumah ibadah manjat pagar terus tonjok pintu kaca sampai pecah,” kata Mamur, seorang saksi mata perumahan itu, Selasa (22/9/2020) kepada wartawan.
Aksi manjat pagar masjid itu terekam CCTV. Saat itu situasi masjid sepi.
Baca Juga: Perempuan Misterius Pecahkan Kaca Masjid di Depok, Buka Baju saat Ditangkap
Saat kejadian tidak ada orang di dalam masjid tersebut.
"Pas kejadian nggak ada jemaah, kosong sekira pukul 20.00 WIB lah," tuturnya.
Lalu lanjut dia, setelah mengetahui kaca pintu masjid pecah dan banyak pecahan kaca berserakan, perempuan itu pun tertidur pulas di di depan masjid.
"Diamankan sama petugas komplek dan Satpol PP. Pas waktu mau diamankan wanita itu sampai membuka pakaiannya di depan petugas, " kata Mamur.
Setelah dirayu oleh Satpol PP, wanita itu pun mau menggunakan pakaiannya dan dibawa ke tempat sosial.
"Secara pelahan, petugas Satpol PP Kota Depok merayu wanita itu hingga akhirnya mau ikut petugas," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Bukan untuk Kantong Pribadi, Buruh Senior Depok Kawal Upah Layak bagi Generasi Mendatang
-
Pria di Depok Tewas Ditusuk Saat Tertidur Pulas, Pelaku Teriak 'Gua Orang Lampung'
-
Integrasi Transportasi Terhambat, Pemprov DKI Sebut Pemda Depok dan Bekasi Tak Punya Anggaran
-
Teror Bom 10 Sekolah Depok, Pelaku Pilih Target Acak Pakai AI ala ChatGPT
-
Terungkap Motif Teror Bom 10 SMA Depok, Pelaku Kecewa Lamaran Ditolak Calon Mertua
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah