Verrel Bramasta Mengaku Akan Menikah, Minta Doa Kepada Atta Halilintar

Verrell Bramasta pun membeberkan rencana pernikahannya yang bakal digelar pada tahun 2022 ini.

Eviera Paramita Sandi
Jum'at, 02 September 2022 | 18:25 WIB
Verrel Bramasta Mengaku Akan Menikah, Minta Doa Kepada Atta Halilintar
Verrel Bramasta. [Instagram]

SuaraBali.id - Setelah membangun rumah mewah di Sentul, Verrel Bramasta kini mempersiapkan pernikahannya. Rencana pernikahannya ini pun disinggung oleh Atta Halilintar datang membuat konten Grebek Rumah.

"Katanya kamu mau nikah ya? Kamu yang ngajak apa ceweknya yang ngajak?" ujar Atta Halilintar.

Verrell Bramasta pun membeberkan rencana pernikahannya yang bakal digelar pada tahun 2022 ini.

"Iya doain. Aku yang ngajak lah. Tahun ini kayaknya aku udah fix," ucap Verrell Bramasta.

Suami dari Aurel Hermansyah ini pun kembali mengulik siapa perempuan yang akan dinikahi Verrel Bramasta.

"Yang lama kembali lagi atau?" sambung Atta Halilintar.

Namun demikian, Verrel Bramasta tampaknya enggan untuk membocorkan sosok calon pengantinnya kelak.

"Wah, udah. Kita kan mau house tour," kata Verrell Bramasta, ditilik pada Jumat (2/9/2022).

Unggahan video house tour Verrell Bramasta ini diunggah kembali oleh akun TikTok @implupyuhh dengan atensi sebanyak 153 ribu jumlah tayangan.

Perihal itu, beberapa netizen ramai menyebut nama Natasha Wilona sebagai calon istri Verrell Bramasta.

"Nikah sama kak Wilona?" tulis seorang netizen.

"Mudah-mudahan Wilona jodohnya kak Verrell," ujar netizen lain.

 "Wilona fix," ucap netizen yang lainnya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini