Pemerintah Dinilai Perlu Membentuk Satgas Untuk Pantau PMI di Luar Negeri

Dasco juga melihat bahwa perlu adanya kerja sama semua pihak dalam mengatasi persoalan yang dihadapi PMI di luar negeri.

Eviera Paramita Sandi
Rabu, 29 Juni 2022 | 13:30 WIB
Pemerintah Dinilai Perlu Membentuk Satgas Untuk Pantau PMI di Luar Negeri
ILUSTRASI - Ratusan PMI dideportasi Malaysia via Tanjungpinang (Foto: Batamnews)

Faizasyah menjelaskan, Kemenlu juga telah meminta data secara rinci kepada KBMB mengenai WNI yang dinyatakan meninggal di tahanan Imigrasi serta para deportan yang disebut mengalami penyiksaan dan penganiayaan.

Menurut dia, data tersebut dibutuhkan untuk melakukan penelusuran, verifikasi, dan meminta klarifikasi dari otoritas di Malaysia. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak