Menu Buka Puasa Hari Ini, Bakwan Viral TikTok Pakai Sosis Sultan

Inilah resep membuat bakwan ala Chef yang berasal dari content creator Tiktok @ChefNausa

Eviera Paramita Sandi | Restu Fadilah
Rabu, 20 April 2022 | 11:21 WIB
Menu Buka Puasa Hari Ini, Bakwan Viral TikTok Pakai Sosis Sultan
Resep bakwan ala chef. (Sumber: Tiktok @ChefNausa)

SuaraBali.id - Berbuka puasa dengan gorengan renyah dan es tentuya akan menambah selera. Rasa gurih bakwan dan renyahnya ketika digigit akan selalu jadi idola banyak orang.

Apalagi bila ditambahkan sosis dengan kualitas baik yang sering disebut sosis sultan.

Selain bisa disantap dengan cabai saja, bakwan juga bisa dikombinasikan dengan nasi dan menu makanan lainnya.

Anda bisa kok membuat sendiri kreasi bakwan untuk buka puasa di rumah. Selain lebih hemat, membuatnya sendiri juga pasti lebih higienis.

Inilah resep membuat bakwan ala Chef yang berasal dari content creator Tiktok @ChefNausa

Bahan-bahan:

- 8 sdm terigu

- 4 sdm tepung maizena

- 1/2 sdt baking powder

- 5 buah Kanzler Beef Cocktail

- 1 buah wortel kecil serut

- 1/3 kol sedang

- 1 batang daun bawang

- 1/2 sdt garam

- 1/2 sdt kaldu bubuk

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini