Cafe ini menawarkan pemandangan yang tak biasa, kamu bisa menikmati perpaduan pemandangan perkebunan, pegunungan, dan perkampungan dari Cafe Bukit Delight.
Waktu yang cocok datang kemari saat sore menjelang malam. Kamu bisa pilih tempat duduk kursi maupun lesehan, selamat menikmati Kota Batu di malam hari lengkap dengan menu special Cafe Bukit Delight.
7. Pupuk Bawang Cafe & Dinning
Lokasi ini berada di kaki gunung yang jauh dari keramaian Kota. Cocok untuk menenagkan pikiran dan bersantai.
Baca Juga:Romantis Tak Pandang Usia, Pasutri Paruh Baya di Restoran Ramen Ini Sukses Bikin Baper
Saat siang hari pun suasana di sini tetap sejuk dengan pemandangan hijau kebun dan pegunungan. Begitu juga saat malam hari Suasana lebih syahdu dengan keindahan lampu kota dari kejauhan.
Nah itu tadi 7 café hits dan romantis di Kota Batu. Jadi cafe mana yang akan kamu kunjungi bersama teman atau orang terkasih minggu ini?
Kontributor : Cahya Hanifah