Ikan kesukaan banyak orang ini tak hanya nikmat, tetapi juga menawarkan berbagai manfaat nutrisi. Ikan tuna mengandung protein hingga 50 gram dan nutrisi penting lainnya, seperti vitamin A, B6, dan B12.
4. Makarel
Tahukah anda setiap 6 ons sajian ikan makarel ternyata mengandung sebanyak 32 gram protein. Selain itu, makarel juga mengandung nutrisi penting lainnya bagi tubuh, mulai dari magnesium, hingga vitamin B6, B12, dan D.
Baca Juga:Tips Padu Padan Busana Muslim Agar Tetap Stylish Sambut Lebaran Virtual
- 1
- 2