Gempa Magnitudo 2,9 Guncang Klungkung Bali

Pusat gempa berada di laut 23 km tenggara Klungkung di kedalaman 25 Km.

Rizki Nurmansyah
Kamis, 29 April 2021 | 21:18 WIB
Gempa Magnitudo 2,9 Guncang Klungkung Bali
Ilustrasi gempa.

SuaraBali.id - Wilayah Klungkung Bali diguncang pada Kamis (29/4/2021) sore. Gempa Klungkung berkekuatan magnitudo 2,9 yang terjadi sekitar pukul 16.23 WIB.

Berdasarkan informasi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), posisi gempa terletak di koordinat 8.61 LS, 115.60 BT.

Sementara pusat gempa berada di laut 23 km tenggara Klungkung di kedalaman 25 Km.

Hingga berita ini diturunkan belum ada laporan kerusakan dari dampak gempa tersebut.

Baca Juga:The St. Regis Bali Hadirkan Program 'Family Traditions' Tak Terlupakan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini