Ingin Beli Mobil Baru? Ini Alasan, Mengapa Memang Perlu

Masa layak pakai berbeda-beda, model juga tumbuh dan berganti setiap kali. Namun membeli mobil juga melibatkan parameter lain. Termasuk unsur bencana.

RR Ukirsari Manggalani | Manuel Jeghesta Nainggolan
Rabu, 16 Desember 2020 | 15:23 WIB
Ingin Beli Mobil Baru? Ini Alasan, Mengapa Memang Perlu
Ilustrasi sebuah mobil melewati jalanan banjir. Saatnya membeli mobil dengan ground clearance lebih tinggi (Shutterstock).
  • Bukan hanya spesifikasi, biaya perawatan, dan harga suku cadang yang harus diperhatikan. Besaran pajak tahunan juga tidak boleh luput dari perhatian.
  • Pajak kendaraan bermotor merupakan salah satu pengeluaran yang bersifat wajib dibayarkan. Ketika pajak mobil baru terlampau tinggi, maka pengeluaran pasif pertahun juga akan semakin tinggi.

7. Di saat siap membayar premi asuransi mobil

  • Mobil tanpa asuransi mobil tentu saja tidak lengkap. Karena hanya asuransi satu-satunya yang bisa memberikan perlindungan atas kerugian finansial, dan terhadap segala risiko.
  • Ada beberapa komponen yang harus diketahui terkait besaran premi asuransi mobil. Pertama adalah wilayah (domisili mobil), kedua adalah kategori harga mobil, dan yang terakhir adalah jenis asuransi yang dipilih yaitu All Risk (comprehensive) atau Total Loss Only (TLO).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini