Scroll untuk membaca artikel
Eviera Paramita Sandi
Selasa, 28 Januari 2025 | 16:03 WIB
Setelah 6 Bulan, Mantan Bupati Jembrana Dan Istri Dipastikan Tewas Karena Dibunuh
Suasana rumah mantan bupati Jembrana di Jalan Gurita, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Jumat (9/8/2024) [Suara.com/Putu Yonata Udawananda]

Sebelumnya diberitakan, Eks Bupati Jembrana periode 1980-1990 itu ditemukan tewas di rumahnya yang ada di Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Kamis (8/8/2024) lalu. Jenazah Ardana ditemukan di dekat pintu dapur, sementara istrinya berada di kamar.

Keduanya kemudian dikremasi setelah dilakukan autopsi pada Kamis (15/8/2025) lalu.

Kontributor : Putu Yonata Udawananda

Baca Juga: Pasutri di Jembrana Terlibat KDRT Gara-gara Masalah Garam

Load More