Scroll untuk membaca artikel
Eviera Paramita Sandi
Kamis, 10 Agustus 2023 | 16:11 WIB
Hendak Lawan PSM Makassar, Teco Khawatir Pemain Bali United Rentan Cedera
Pelatih Bali United Stefano Cugurra dan Pemain Ricky Fajrin saat konferensi pers di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Kabupaten Gianyar, Kamis (10/8/2023) (suara.com/Putu Yonata Udawananda)

Setelah ini, Bali United masih akan melawat ke Hong Kong untuk menghadapi Lee Man pada kualifikasi Liga Champions Asia pada Kamis (17/8/2023) sebelum kembali ke Indonesia dan bertandang ke Persis Solo dua hari setelahnya.

Kontributor : Putu Yonata Udawananda

Load More