SuaraBali.id - Gempa guncang Bali hari ini, Jumat (14/4/2023) dengan Magnitudi berskala 6,5. Adapun sesuai informasi resmi BMKG, gempa bumi ini berpusat di Tuban, Jawa Timur.
Gempa ini tercatat pukul 16.55 : 44 WIB dan lokasi tepatnya adalah 6,29 LS, 111,92 BT dengan kedalaman 632 Km. Yaitu di 68 km BaratLaut TUBAN-JATIM.
Warga di Denpasar pun melaporkan guncangan yang terjadi sore ini.
Saat gempa mengguncang warga di wilayah Sumerta Kelod, Denpasar Timur berhamburan keluar rumah dan meneriakkan “Idu, Idup,” disusul warga lainnya yang kemudian keluar rumah.
“Ada gempa ya ini? Lumayan lama,” ujar warga di wilayah Sumerta Kelod, Suartini.
Warga lain melaporkan gempa ini juga dirasakan di wilayah Denpasar Barat, Kuta, Badung, sampai Gianyar.
Hingga berita ini ditulis, belum ada laporan kerusakan terkait gempa bumi sore ini.
Berita Terkait
-
Perluas Jangkauan, Importa Furniture Hadirkan Cabang ke-26 Sekaligus Pusat Distribusi di Bali
-
Insiden Udara di Bali, Kronologi Helikopter Raffi Ahmad Alami Gangguan Akibat Kabut Tebal
-
Curah Hujan Masih Tinggi, BMKG Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta hingga 22 Januari
-
Yabes Roni Dilepas ke Persis Solo, CEO Bali United Ungkap Alasan Penting di Balik Keputusannya
-
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini: Hujan Ringan Merata, Warga Diimbau Waspada
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa