SuaraBali.id - Hubungan Pinkan Mambo dan Maia Estianty yang sempat berbaikan sekarang kembali retak.
Setelah hadir di vlog Maia Estianty, Pinkan Mambo mengutarakan kekecewaannya terhadap mantan rekan duetnya itu ke media.
Menurut Pinkan Mambo, Maia Estianty telah berbohong dengan mengatakan hal yang tidak benar tentang masa lalunya.
Dalam vlog tersebut, Maia Estianty membongkar sikap tidak profesional Pinkan Mambo selama bekerja bersama. Ternyata, ibunda dari lima anak itu kerap telat dan tidak konsisten dengan ucapannya.
Kini Pinkan Mambo membandingkan kekayaannya dengan Maia Estianty saat menjadi bintang tamu di konten YouTube Boy William UNBW pada Senin (21/11/2022).
Menurut Pinkan Mambo, Maia Estianty kaya karena sang suami, Irwan Murssy. Berbeda dengan dirinya yang seorang pengusaha.
"Iya, kalau Maia kan suaminya yang kaya, kalau aku kan, aku yang pengusaha," ujar Pinkan Mambo sambil tertawa dikutip dari Suara.com.
Mendengar itu, Maia Estianty hanya bisa tersenyum dan berkata, "Iyain aja deh, kan aku sudah sabar dari dulu."
Pinkan Mambo kembali menyombongkan diri bahwa dirinya memiliki 50 perusahaan.
Baca Juga: Suaminya Orang Timur Tengah, Urusan Ranjang Maia Estianty Buat Pinkan Mambo Heboh
"50 perusahaan yang aku punya," imbuh Pinkan Mambo, membuat Maia Estianty melongo.
Tidak tinggal diam, Maia Estianty balik menyindir Pinkan Mambo, "Aku kan bukan dia yang sombong."
Berita Terkait
-
Suaminya Orang Timur Tengah, Urusan Ranjang Maia Estianty Buat Pinkan Mambo Heboh
-
Maia Estianty Ejek Pinkan Mambo Yang Ngaku Mirip Mariah Carey
-
Lagi-lagi Bikin Heboh, Diminta Boy William Mengeja Kata Ini, Pinkan Mambo Malah Mikir yang Lain
-
Tidak Mau Disebut Pelakor, Ini Alasan Mulan Jameela Mau Dinikahi Ahmad Dhani Hingga Sempat Minta Balik ke Maia Estianty
-
Pinkan Mambo Ngaku Lebih Tajir dari Maia Estianty: Dia Suami yang Kaya, Aku kan Pengusaha
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain