SuaraBali.id - Rumah yang dikabarkan milik Lesti Kejora dikatakan hancur dan ambruk akibat gempa di barat daya Cianjur. Belakangan beredar informasi yang mengungkapkan jika rumah miliki isti Rizky Billar tersebut hancur setelah gempa.
Kondisi rumah Lesti Kejora di kampung halaman ini diketahui dari unggahan video TikTok @hesti_ati. Unggahan video ini membantah isu rumah istri Rizky Billar yang dikabarkan ambruk akibat gempa.
Namun setelah diselidiki ternyata faktanya rumah mewah milik Lesti Kejora di kampung halaman dalam kondisi baik, tidak mengalami kerusakan.
Isu tersebut tidaklah benar karena faktanya, rumah mewah Lesti Kejora di kampung halaman masih dalam kondisi baik-baik saja dan tak ada kerusakan akibat gempa.
"Alhamdulillah rumahnya dede Lesti masih utuh dan nggak sampai ke Cingkareng syukurlah," tulis akun TikTok @hesti_ati, Selasa (22/11/2022).
Lesti Kejora sempat mengunggah status meminta doa untuk warga Cianjur yang sedang terkena musibah gempa.
"Semoga saudara-saudara kita di Cianjur diberikan kekuatan ketabahan, mohon pertolonganmu ya Allah," tulis Lesti Kejora dalam Instagram Story, Senin (21/11/2022).
Lesti Kejora juga sempat membuat status yang memohon pertolongan untuk keluarganya di Cianjur.
"Ya Allah lindungi keluarga keluarga di Cianjur," katanya melansir matamata.com-jaringan Suara.com.
Baca Juga: Bule Cantik Curhat Beli Kartu Perdana Harga Segini di Bali, Publik: Mahal Banget!
Ayah Lesti Kejora, Endang Mulyana juga sempat mengunggah rekaman kondisi di Cianjur setelah gempa melalui Instagram Story.
Dalam unggahannya itu, ayah Lesti Kejora memperlihatkan sejumlah korban gempa yang tergeletak dan terluka sedang menunggu pertolongan.
"Mohon doanya untuk saudara-saudara kita korban gempa di kota Cianjur," tulis Endang Mulyana.
Berita Terkait
-
Viral Rumah Lesti Kejora Pascagempa Cianjur, Mohon Pertolongan Yang Maha Kuasa
-
Kampung Halaman Diguncang Gempa, Rumah Lesti Kejora Beneran Ambruk?
-
Kampung Halaman Diguncang Gempa, Lesti Kejora Kirim Doa untuk Para Korban
-
'Mirip Dedek Lesti Kejora', Melly Goeslaw Diet Turun 25 Kg, Foto Bareng Raffi Ahmad Jadi Sorotan
-
Kampung Halaman Diguncang Gempa, Lesti Kejora Sampaikan Doa untuk Korban: Mohon Pertolonganmu Ya Allah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk