SuaraBali.id - Denise Chariesta yang terus menerus bongkar aib diri sendiri kerap dituduh warganet tak waras. Bahkan ada warganet yang meminta Denise Chariesta meminta bantuan psikolog.
Namun, Denise Chariesta menolak pergi ke psikolog. Hal ini disampaikannya dalam sesi tanya jawab di Instagram.
Selebgram yang juga penjual bunga ini mengaku sudah mencari psikolog di internet untuk konsultasi. Akan tetapi hal itu tak dilanjutkannya.
Ia menyebut takut dirinya sembuh.
"Gue sebenarnya mau ke psikolog sih, udah rencana, udah cari-cari di Google, Top 10 psikolog Indonesia, gitu kan," jawab Denise Chariesta dikutip dari unggahannya, Kamis (17/11/2022).
Ia pun mengaku ogah sembuh dan tidak lucu.
"Terus gue baru aja mau WA (psikolog), tapi gue pikir-pikir, nanti gue abis dari psikolog sembuh lagi, nanti gue nggak lucu lagi," selorohnya sambil tertawa.
Apa yang dikatakan Denise Chariesta ini mungkin bercanda, tapi ia seakan mengakui kalau kondisi mentalnya tidak baik-baik saja.
Denise Chariesta dalam beberapa bulan ini kerap memancing kemarahan warganet dengan segala pengakuannya tentang RD.
Baca Juga: Gabung Denise Chariesta, Pinkan Mambo Ajak Bertukar Mantan
Mulai dari mengungkap urusan ranjang dengan RD hingga memprovokasi sejumlah artis, seperti Denny Sumargo.
Warganet pun menuding Denise Chariesta memiliki masalah kejiwaan. Bahkan ketika RD dan sang istri diam saja, Denise Chariesta terus membicarakan tindakan asusila mereka siang dan malam.
Berita Terkait
-
Tukang Sayur: Psikolog Jalanan Tanpa Gelar dari Gang ke Gang
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
7 Cara Menjaga Keamanan Akun Instagram agar Tidak Mudah Diretas
-
Cara Mematikan Tanda Status Online di Instagram, Jaga Privasi dengan Mudah
-
Geger Dugaan Kebocoran Data Instagram, Komdigi Panggil Meta: "Keamanan Data Adalah Harga Mati!"
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain