SuaraBali.id - Jessica Iskandar mencurahkan isi hatinya setelah tersangkut masalah hukum yang menimpanya. Ia pun kini curhat dan memilih untuk pasrah terhadap Tuhan.
Berdasarkan unggahan yang ditulis Jessica Iskandar, ia yakin bahwa dirinya akan baik-baik saja selama masih berpegang teguh dan menyertakan Tuhan dalam setiap langkahnya.
"Bersama Tuhan. Aku percaya aku akan baik-baik aja. Amen," tulis Jessica Iskandar sambil membagikan pemberitan tentang dirinya melalui Instagram pada Rabu (16/11/2022).
Seperti diketahui, Jessica Iskandar tengah mengalami masa-masa sulit setelah ditipu rekan bisnisnya senilai hampir Rp10 miliar. Saat ini, laporan Jessica Iskandar telah masuk persidangan.
Gara-gara hal ini, Jessica Iskandar dikabarkan mulai kesulitan secara finansial sehingga mengambil job lagi hingga ke Papua.
Banyak media memberitakan kini Jessica Iskandar mulai melakukan berbagai hal untuk mengatasi krisis finansialnya.
Sedangkan dilihat di kolom komentar, warganet sibuk mengomentari teman-teman sosialita Jessica Iskandar. Seperti diketahui dulu Jessica Iskandar, Nia Ramadhani, Jennifer Bachdim dan lain-lain tergabung dalam Girl Squad.
Geng sosialitanya dianggap menghilang di saat Jessica Iskandar tertimpa masalah sampai meminta bantuan Raffi Ahmad.
"Temen tuh gak semuanya baik, kalo seneng aja pada nempel.. Kalo susah pada kabur.. Aku sudah mengalaminya.. Apalagi yang namanya sosialita gak semua bener baik dan tulus," kata netizen.
"Wkwkwk yang kaya belum tentu royal kalo ada temen susah.. yang biasa aja, malah banyak bantu semaksimalnya," sahut yang lain.
"Kalau duit kecil mungkin bisa bantu. Kalau nominal cukup besar, ya wajar kalau orang juga milih bantu apa gak. Dipikir nyari uang sekarang gampang," bela warganet.
Berita Terkait
-
Video Lawas Aura Kasih Viral Lagi, Ngaku Tak Tahu Harga Barang-Barang Mewah di Rumahnya: Itu Warisan
-
Jedar Spill Karakter Anaknya, El Barack Ternyata Punya Rate Card Sendiri!
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
Bukan Cuma Sarwendah, 4 Artis Ini Pilih Bayi Tabung Tanpa Masalah Kesuburan
-
Jessica Iskandar Bangga dengan Hasil Rapor El Barack: You Are My Einstein!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram