SuaraBali.id - Momen Putri Candrawathi kesal saat dibilang tua dan kalah cantik dari kekasih Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J viral.
Hal ini terajdi dalam sidang lanjutan perkara pembunuhan Brigadir J yang juga melibatkan Ferdy Sambo. Dalam sidang tersebut Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi hadir sebagai terdakwa.
Pada sidang yang digelar Kamis (1/11/2022), Putri Candrawati diduga marah saat mendengar dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Hal itu terjadi saat JPU menanggapi pernyataan Brigadir J dihabisi karena diduga melakukan upaya pelecehan seksual kepada Putri Candrawati.
Baca Juga: Pinkan Mambo Sebut Artis G yang Jadi Simpanannya Marah Dan Gagal Transfer Rp 100 Juta
JPU menilai pelecehan seksual tak masuk akal karena Putri Candrawati sudah berumur sehingga mengurangi daya tariknya.
"Bu Putri Candrawati ini sudah tua," kata JPU saat menanggapi.
JPU pun menyebut kekasih Brigadir J Vera Simanjuntak masih muda dan lebih menarik ketimbang Putri Candrawati.
"Calon istri Brigadir J ini cantiknya bukan main," jelasnya.
Putri Candrawati yang semula terpantau menggunakan masker kemudian tampak membukanya. Ia terlihat kesal.
Baca Juga: Sidang Ferdy Sambo Cs Ditunda Dengan Alasan Jaga Kondusivitas KTT G20 di Bali
Penampakan Putri Candrawathi kesal karena disebut sudah tua ini dibagikan ulang oleh akun gosip @gossipnesia dan menjadi perbincangan hangat netizen.
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Waspadai Cuaca Laut Saat Arus Balik Lebaran: Gelombang di Selat Bali dan Lombok Capai Dua Meter
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu
-
Arus Balik dari Jawa ke Bali Mulai Meningkat, Akhir Pekan Diprediksi Jadi Puncaknya
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak