SuaraBali.id - Denise Chariesta tak henti-hentinya membongkar jejak perselingkuhannya dengan pria beristri berinisial RD yang diduga adalah suami Ayu Dewi, Regi Datau.
Denise Chariesta pun aktif berbicara di podcast maupun media sosial dan berkoar-koar tentang ada yang dialaminya termasuk upaya-upaya untuk menghalanginya tampil di Podcast artis.
Denise Chariesta juga menyebut artis bernama Luna yang disebutnya memboikot pekerjaannya. Dimana pekerjaan yang dimaksud adalah berbicara di podcast.
Bukti jejak digital ini dia tunjukkan saat ada seorang artis yang disebut bernama Luna meminta agar pemilik Podcast untuk tidak bikin konten soal hubungan Denise Chariesta dengan RD.
Denise Chariesta menyebut artis bernama Luna ini meminta pemilik Podcast untuk tidak bikin konten langsung membeberkannya ke publik.
Ia pun menunjukkan bukti chat antara dia dengan temannya yang menginformasikan jika ada orang bernama Luna yang meminta pemilik podcast untuk memboikot dirinya.
"Denise mau nanya emang bener kak Luna telponin semua temen artis dan artis yang mau podcast in aku buat nutupin berita ini? Denise sih gak percaya kan kak Luna artis senior bukan tele marketing," demikian unggahan Denise Chariesta di akun instagram pribadinya dikutip pada Kamis (27/10).
Akan tetapi warganet justru memberikan respons tak terduga, sosok artis yang disebut bernama Luna ini justru panen dukungan.
Hal ini karena Denise Chariesta sudah dianggap sudah terlalu over membongkar apa yang terjadi dengan RD.
Baca Juga: Disebut Selingkuhan Pria Beristri, Arawinda Kirana Akhirnya Muncul Dan Minta Maaf
Mayoritas kolom komentar Denise Chariesta penuh dengan dukungan terhadap Luna dan balik menyerang ke Denise Chariesta.
"Gua jadi Luna juga bakal ngelakuin hal yang sama, karena lo memang sudah terlalu over," kata warganet di kolom komentar tersebut.
"Kalau menurut gua bukan buat nutup berita, tapi emang ka Luna peduli sama keadaan sahabatnya, makanya dia cegah orang sekitar buat podcast samalu ka. Lu juga sudah gak diladenin masih saja lanjut, sampe kapan?," kata warganet lainnya.
"Luna ituuuu menjagaaa.. agar tidak makin-makin mbaa, kasihan anaknya, apa yang dilakukan dia bentuk peduli n sayagnya sama seorang sahabat," jelas yang lain.
"Jejak digital susah hilangnya kak. Kakak Luna sudah benar, menjaga keluarga sahabatnya, kalau memang masih ganjal. Lebih baik tutup saja, bicarain baik-baik antara kakak sama RD dan istrinya," jelas yang lainnya.
Ungkapan yang sama banyak ditulis oleh netizen dan mengapresiasi apa yang dilakukan oleh artis yang disebut sebagai Luna ini dan menyerang balik ke Denise Chariesta.
Berita Terkait
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Buntut Isu Grooming, Denny Sumargo Tolak Undang Roby Tremonti ke Podcast
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata