SuaraBali.id - Denise Chariesta, kembali menjadi sorotan publik setelah dirinya sempat mengaku pernah menjadi selingkuhan atau pelakor dari sosok lelaki berinisial RD.
Adapun sosok berinisial RD ini diduga adalah Regi Datau, suami dari presenter sekaligus artis ternama, yaitu Ayu Dewi.
Ia beberapa waktu belakangan sempat aktif di di Instagram story pribadinya dan menjawab pertanyaan dari seorang netizen tentang RD.
Ia mengaku sempat ditelepon oleh pihak RD untuk tidak melakukan podcast.
"Telfon gue aja mereka gengsi, ya mereka emang nggak bales di depan kamera sih, tapi di belakang kamera," tuturnya dilansir dari akun Instagram @denisechariesta.
"Telfon telfon supaya gue nggak jadi podcast, iya nggak kak?" sambungnya.
Namun menurut Denise Chariesta, dirinya tidak peduli apapun tentang hal itu.
"Tapi kan apapun itu, walaupun gua dianggap remahan rengginang ama mereka, gua nggak peduli," ucapnya.
Ia mengaku perkataannya tentang selingkuhan tersebut tidak ada yang dikurangi ataupun dilebihkan.
Baca Juga: Denise Chariesta Mengaku Menangis Ditinggal RD Demi Istri Sah
"Yang penting gua ngomong yang berdasarkan pengalaman pribadi gua, nggak ada yang gua tambahin, nggak ada yang gua lebihin," tambahnya.
Denise Chariesta juga mengatakan bahwa sosok RD adalah predator, dan pelindung RD adalah pelindung predator.
"Ya emang dia predator, dan kalian ya berart pelindung predator," tukasnya sembari tertawa
Tag
Berita Terkait
-
Denise Chariesta Operasi Plastik di Wajah, Klaim Habiskan Rp1 Miliar
-
Logika Denise Chariesta: Kalau Inara Rusli Gak Tahu Insanul Punya Istri, Ngapain Nikah Siri?
-
Ngaku Pernah Insecure, Ayu Dewi & Pevita Pearce Ungkap Rahasia Kecantikan Paripurna di ZAP Fest 2025
-
Drama Kucing Uya Kuya Makin Panas: Sherina Dipanggil Polisi, Denise Chariesta Ikut 'Nyerang'
-
Denise Chariesta Semprot Sherina Soal Kucing Uya Kuya: Enggak Pas Banget Ngomong Gitu
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang