SuaraBali.id - Nama Amanda Zahra mendadak jadi trending topic di jagat Twitter. Hal ini ternyata hanya karena foto selfie yang dibagikannya.
Adapun foto selfie yang dibagikan Amanda Zahra pada Senin (17/10/2022) terlihat dengan baju berwarna biru. Foto itulah yang ramai diperbincangkan hingga namanya jadi trending.
Akan tetapi bukan hanya komentar positif, komentar tidak suka ternyata juga membanjiri cuitan-cuitan di Trending Twitter Amanda Zahra.
Lalu siapa sebenarnya sosok dan profil Amanda Zahra? Mari berkenalan.
1. Biodata Amanda Zahra
Amanda Nur Alliya Zahra Salsabila atau yang lebih dikenal sebagai Amanda Zahra merupakan wanita kelahiran 8 Mei 1996. Amanda Zahra beragama Islam dan telah menikah dengan Guiddo Ilyasa Purba. Pernikahan Amanda dan Guiddo dikaruniai bayi laki-laki yang diberi nama Laith, lahir pada 2021.
2. Perjalanan karier Amanda Zahra
Sosok Amanda Zahra adalah mahasiswa lulus dari Universitas Gadjah Mada (UGM) pada 2018 setelah menempuh pendidikan S1 Kedokteran. Belum diketahui pasti apakah Amanda Zahra melanjutkan karier sebagai dokter.
Namun melalui media sosialnya, Amanda Zahra terlihat disibukkan merawat sang buah hati. Cerita yang beredar pun menyebut Amanda Zahra memilih fokus menjadi ibu rumah tangga.
Sementara itu, Guiddo Ilyasa Purba suami Amanda Zahra bekerja sebagai Chief Health and Sports Officer (CSHO) di Kinema Indonesia. Guiddo juga pernah menjabat sebagai asisten penelitian di Jakarta Eye Center pada 2020.
Nama Amanda Zahra mulai dikenal publik sejak kisah perselingkuhan sang suami jadi viral. Dengan sejumlah foto yang beredar, Guiddo Ilyasa Purba dikabarkan telah berselingkuh dengan Arawinda Karina.
Namun aktris yang namanya melambung berkat film Yuni tersebut belum memberikan klarifikasi.
3. Kisah Asmara Amanda Zahra
Amanda Zahra menikah dengan Guiddo Ilyasa Purba pada 2 November 2020. Amanda kemudian melahirkan bayi laki-laki pada 8 November 2021.
Namun pada Juni 2022, kisah rumah tangga Amanda Zahra dengan Guiddo Ilyasa Purba dihadiri orang ketiga jadi viral. Amanda Zahra seolah membenarkan cerita yang beredar viral dengan membagikan capture adegan film Yuni dengan dialog "Lagian siapa sih yang mau dimadu?".
Berita Terkait
-
Intip Gaji Syifa, WNI yang Viral Gabung Tentara Militer AS
-
Siapa Ade Chaerunisa? Viral Petantang-petenteng Pamer Punya 3 Surat Tanah
-
Sebarkan Video Ricky Harun Karaoke bareng LC, Motif Vierdha Dipertanyakan
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa