SuaraBali.id - Warganet menemukan keanehan dalam video viral yang memperlihatkan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan keterangan pers.
Dalam video tersebut, Kapolri Jenderal Listyo Sigit jadi sorotan saat memegang kertas catatan poin penting arahan Presiden Jokowi untuk instansi Polri, tangannya terlihat bergetar.
"Terkait dengan beberapa upaya dalam mengawal kebijakan pemerintah dari penanganan Covid-19, kemudian kegiatan dalam mengawal bantuan sosial, bantuan pemerintah lain, dan kegiatan yang berdampak kepada kepercayaan publik yang sempat...," ujar Kapolri Listyo dalam cuplikan video yang beredar viral di Twitter dikutip suara.com, Sabtu (15/10/2022).
Video ini sudah ditonton lebih dari 168 ribu kali, dicuit ulang lebih dari 644 kali, dan disukai lebih dari 2,7 ribu.
Tremor atau tangan gemetar saat konferensi pers di Istana Negara, Jakarta Pusat, Jumat, 14 Oktober 2022 ini, diketahui terjadi seusai Kapolri Listyo menemui Presiden Jokowi lewat pertemuan tertutup, dan menerima arahan
Termasuk saat 8 anak buahnya kedapatan dinyatakan positif narkoba saat lakukan pemeriksaan di istana negara.
Bahkan tangan gemetar ini juga terjadi saat anak buahnya, Kapolda Jatim Teddy Minahasa ditangkap karena diduga menjual narkoba jenis sabu.
Termasuk Polri juga jadi sorotan karena diduga jadi penyebab ratusan korban jiwa dan luka-luka di tragedi Kanjuruhan, karena melemparkan gas air mata ke tribun kursi penonton.
Video ini juga menuai komentar netizen, bahkan ada yang mengaku kasihan hingga simpati dengan beban dan tanggungjawab yang harus dipikul Kapolri Listyo, karena terkuak berbagai kasus besar yang membuat citra Polri buruk.
"Kalau hidup kalian dirasa berat, lihat sejenak bapak Kapolri," ungkap @MelsaIrawan.
Tapi tak sedikit juga yang menimpali tangan gemetar Kapolri Listyo dengan candaan, bahwa orang nomor satu di Polri sedang menderita gangguan pencernaan GERD.
"Makan Pak. Takutnya gerd," sahut @Qypiwpiw.
Tag
Berita Terkait
-
PDIP Desak Reformasi Total Polri: Hapus Dwifungsi dan Perkuat Pengawasan Eksternal
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
Kejar Target Sebelum Ramadan, Mendagri Minta Bantuan 15 Ribu TNI-Polri Bersihkan Lumpur Sumatra
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk