SuaraBali.id - Kedekatan antara putra dari Olla Ramlan dan putri Nikita Mirzani kini sudah semakin jelas. Pasangan remaja ini terlihat sudah mengunggah foto berdua.
Anak pertama Olla Ramlan, Sean Mikael Alexander memang dikenal sebagai sosok yang aktif di media sosial. Ia kerap membagikan aktivitas di sana, termasuk bersama sang Ibunda.
Lain halnya dengan Putri Nikita Mirzani, Laura MeizanI Mawardi. Jika sang Ibu aktif di Instagram, Laura tidak demikian.
Kedekatan Sean dan Laura diketahui melalui sebuah video TikTok yang viral. Saat itu, mereka bertemu dan bernyanyi mesra.
Sean lalu memutuskan untuk mengunggah foto sang pacar di akun Instagram miliknya. Unggahan ini dibagikan pada Jumat (14/10/2022) kemarin.
"You & Me ;)" tulis Sean Mikael Alexander dalam unggahannya.
Ada empat foto dalam unggahan tersebut. Dimulai dengan potret dari Laura yeng mengenakan pakaian serba hitam.
Laura menghadap ke arah kamera sembari menunjukkan ekspresi yang imut. Ia memamerkan senyuman sederhana sembari meletakkan tangan di pipi.
Tak hanya dari pihak pria, Laura pun membagikan kebersamaan mereka di Instagramnya sendiri. Unggahannya pun dibagikan pada hari yang sama.
"Always forever," tulis Laura melalui unggahannya.
Berita Terkait
-
Razman Nasution Tagih Janji Polisi Soal Laporan Nikita Mirzani: Sudah Gelar Perkara, Lalu Apa?
-
Razman Nasution Ingin Jenguk Nikita Mirzani saat Rayakan Ultah di Penjara, Meledek?
-
Bak Firasat Ditahan Polisi, Momen Nikita Mirzani Terima Surat di Acara Televisi Disinggung
-
Kasus Penganiayaan Nikita Mirzani ke Razman Arif Nasution Tetap Diproses
-
Firdaus Oiwobo Sebut Bukti Rekaman untuk Menjerat Nikita Mirzani Cacat Hukum, Netizen: Tumben Pinter
Tag
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
Terkini
-
Kapolres Ngada Jadi Tersangka, Posisinya Digantikan Kapolres Nagekeo
-
MinyaKita NTB Diduga Kurang Takaran: Polisi Bergerak
-
Jadwal Imsakiyah 14 Ramadan 1446 H Untuk Denpasar, Jumat 14 Maret 2025
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah