
SuaraBali.id - Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dilaporkan oleh Lesti Kejora diduga karena adanya perselingkuhan yang dilakukan suaminya, Rizky Billar.
Hal ini terungkap dalam surat laporan polisi yang bocor ke media. Dimana dalam surat itu dijelaskan kronologis peristiwa yang berujung KDRT tersebut.
"Terlapor ketahuan berselingkuh di belakang korban," bunyi keterangan tersebut, dikutip pada Kamis (29/9/2022).
Namun setelah menemukan dugaan perselingkuhan Rizky Billar, Lesti Kejora malah mendapatkan perlakuan tak menyenangkan. Hal ini karena Lesti Kejora minta dipulangkan ke rumah orangtua.
Baca Juga: Borok Rizky Billar Ternyata Sudah Pernah Diungkap Kerabat, Temperamental Dan Pemalas
Rizky Billar pun naik pitam hingga disebutkan berusaha mendorong, mencekik, dan membanting Lesti Kejora.
Beberapa waktu yang lalu sebelum terungkapnya dugaan perselingkuhan Rizky Billar, Lesti Kejora sempat mengatakan apa yang akan dilakukannya ketika sang suami selingkuh.
Dalam tayangan YouTube Leslar Entertainment, diunggah pada 15 September 2020, Lesti Kejora mengaku tidak akan memaafkan Rizky Billar.
"Enggak (memaafkan). Karena itu urusannya sudah lain, kan. Jadi kalau sudah selingkuh kan berarti dia sudah enggak bisa," kata Lesti Kejora.
Menurutnya, jika ada perselingkuhan dalam rumah tangga mereka, artinya ada masalah dari kedua belah pihak.
Baca Juga: Lesti Kejora Minta Dipulangkan ke Rumah Orangtua Setelah Tahu Soal Perselingkuhan
"Kalau aku sih berkomitmen untuk tidak, ya. Enggak akan pernah mau kasih kesempatan," kata Lesti Kejora menandaskan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Tewas Ditusuk Sepupu Istri karena Dituduh Berselingkuh, Nyawa Moken Berakhir di Gang Barokah
-
Ridwan Kamil Peluk Mesra Atalia Praratya, Hotman Paris Beri Sindiran: Istri Sah Jadi Pemenang!
-
Lisa Mariana Was-Was Revelino Tuwasey Ikut Diminta Tes DNA Bareng Ridwan Kamil
-
Ridwan Kamil Siap Tes DNA, Lisa Mariana: Ngomong Doang Enggak Ada Aksinya
-
Ardhito Pramono dan Jubilee Marisa Diisukan Pernah Selingkuh, Nama Bio One Terseret
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen, Lindungi Kulit Bikin Awet Muda
- 3 Klub Belanda yang Berpotensi Jadi Pelabuhan Baru Marselino Ferdinan
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Dianggap Tak Sah, Ustaz Derry Sulaiman Bingung Sendiri
- Loyalitas Tinggi, 3 Pemain Ini Diprediksi Tetap Perkuat PSIS Semarang di Liga 2 Musim Depan
- Pernyataan Resmi PSIS Semarang Usai Jadi Tim Pertama yang Degradasi ke Liga 2
Pilihan
-
Nizar Ahmad Saputra, Dari Relawan Jokowi Kini Diangkat Jadi Komisaris Bank Syariah Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil Murah Rp20 Jutaan, Vibes Jadul Performa Tetap Unggul
-
Profil Lengkap Anggoro Eko Cahyo yang Resmi Jadi Direktur Utama BSI
-
Dugaan Korupsi Alat Kesehatan, Kejari Geledah Kantor Dinkes Karanganyar
-
9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Terkini
-
Segera Klaim, DANA Kaget Masih Dalam Rangka Jumat Berkah
-
Siswa di Denpasar Berkelahi Karena Divideokan Saat Merokok, AWK : Masuk Barak Militer
-
Pasca Koster Larang Preman, Polda Bali Tangkap 56 Preman yang Beroperasi di Bali
-
Cerita Sukses Pemuda Bali Bawa AUM Mendunia, Berawal dari Modal Rp 300 Ribu
-
Ada Saldo DANA Kaget Hari Ini, Klik Dan Rp 800 Ribu Berpeluang Masuk e-Wallet