SuaraBali.id - Kehidupan mewah para artis Indonesia tak jauh dari banyaknya harta yang dimilikinya. Mereka rata-rata mendapatkan penghasilan fantastis demi menunjang karier dan gaya hidup mewahnya.
Tidak hanya dari dunia hiburan, beberapa artis juga biasanya membangun bisnis untuk investasi. Bisnis yang digeluti pun sangat beragam, salah satunya adalah batu bara.
Ada beberapa artis yang membangun kerajaan bisnisnya lewat tambang batubara. Ini sosoknya.
Disamping kariernya yang kontriversional, ibu 3 anak ini ternyata memiliki bisnis yang sangat bergengsi yakni tambang batu bara. Selain itu, Niki juga diketahui menggandrungi dunia fesyen, kuliner, kosmetik, sampai properti.
Diektahui bahwa mantan pacar Raffi Ahmad ini adalah orang yang sangat bekerja keras dan bertalenta. Gak cuma sukses di dunia tarik suara, tenyata Yuni Shara juga jago berbisnis lho! Bahkan, ia kerap memamerkan bisnis batu bara miliknya yang terletak di Palaran, Kalimantan Timur.
Wanita kaya raya ini memang dikenal dengan harta yang tak pernah habis. Istri Ajun Perwira ini bahkan sudah tak perlu lagi mengkhawatirkan hartanya karena mendapatkan warisan yang sangat fantastis dari mantan suaminya, Maxwell Armand.
Berita Terkait
-
Tanggapan Fajar Sadboy Soal Isu Riders Mobil Alphard hingga Karpet Macan Tutul
-
4 Deretan Artis yang Siap Menikah di 2026, Dari El Rumi hingga Teuku Rassya
-
Klarifikasi Fajar Sadboy Soal Isu Riders Mobil Alphard hingga Karpet Macan Tutul
-
4 Artis Ungkap Kisah Hidup Lewat Buku, Jauh Sebelum Aurelie Moeremans
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto