SuaraBali.id - Banyak orang kini mulai menggemari olah raga Muay Thai. Olaraga yang satu ini dianggap mampu meningkatkan kepercayaan diri bagi penggemarnya.
Tak terkecuali para wisatawan mancanegara di Bali seperti dari Australia maupun Rusia.
"Cenderung meningkat peminatnya sampai saat ini, hal tersebut disebabkan karena, olah raga muay thai bukan merupakan sekadar olah raga, namun bagus juga untuk meningkatkan kepercayaan diri," ungkap trainer di sasana Muay Thai di daerah Kerobokan, Badung, I Kadek Darmayasa, belum lama ini di Kerobokan, Badung, Bali sebagaimana diwartakan beritabali.com – jaringan suara.com.
Namun karena alasan tersebut, akhirnya olahraga Muay Thai diminati dari berbagai lapisan umur mulai, anak-anak hingga orang dewasa.
"Rentan umur peminat mulai dari 9 tahun sampai 60 tahun. Sementara peminat olah raga ini masih dari kalangan mancanegara khususnya dari Australia dan Rusia," paparnya.
Melihat bertambahnya peminat muay thai, maka olah raga tersebut dinilai potensial dikembangkan di Bali. Darmayasa menyebut untuk biaya latihan dipatok 90 ribu rupiah per sekali latihan.
Berita Terkait
-
Transfer BRI Super League: Persis Solo Resmi Datangkan Yabes Roni
-
Yusuf Meilana Gabung Bali United, Amunisi Baru Pertahanan untuk Putaran Kedua Super League
-
Dari Brimob Aceh ke Garis Depan Donbass: Mengapa Tentara Bayaran Rusia Menjadi Pilihan Fatal?
-
Imbas Cuaca Ekstrem, Pantai Kuta Bali Dibanjiri Sampah
-
Bripda Rio dan Satria Kumbara Jadi Tentara Bayaran Rusia, Menkum: Status WNI Otomatis Hilang
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain