SuaraBali.id - Melaney Ricardo menceritakan kondisi rumah tangganya dengan Tyson Lynch saat menyambangi program talkshow FYP Trans 7. Pada kesempatan tersebut, kelakuan kurang hormat Melaney Ricardo kepada Tyson Lynch disinggung oleh Irfan Hakim
Hal ini karena Melaney Ricardo disebut-sebut memiliki penghasilan yang lebih besar daripada Tyson Lynch.
"Dengar-dengar karena penghasilan Melaney lebih besar, katanya Melaney di rumah kadang-kadang kurang menghormati suami," kata Irfan Hakim.
Melaney mengatakan bahwa sebagai seorang Alpha Female, perempuan asal Medan tersebut menyinggung masih harus terus berusaha untuk menghormati Tyson Lynch.
Baca Juga: Di Masa Lalu Hotman Paris Pernah Hampir Bunuh Diri Hingga Mengunci Diri di Rumah
Meskipun penghasilannya jauh lebih besar.
"Itu emang PR untuk istri sekarang yang Alpha Female. Kalau di luar kita ngerasa mampu, saat di rumah kita tetap harus untuk menghargai hormati," ujar Melaney Ricardo.
Tak hanya itu, Melaney Ricardo juga mengungkap pernah melontarkan permintaan bercerai kepada Tyson James Lynch.
"Dari mulut gue pernah (mengucapkan kata cerai)," kata Melaney Ricardo.
Ego Melaney Ricardo membesar diduga seiring dengan besarnya penghasilan dan padatnya jadwal sebagai publik sehingga kerap bergesekan dengan Tyson Lynch.
Baca Juga: Anak Hotman Paris Kerap Resah Karena Ayahnya Komentari Kasus Viral
"Paling sering orang bergesekan punya masalah karena karakter, ego, segala macam. Enggak selalu orang ketiga," pungkasnya.
Warganet pun turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Kasus klasik bila wanita berpenghasilan," tulis seorang netizen.
"Hukum alam kalau istri penghasilannya lebih besar dari suami," ucap netizen lain.
"Udah pasti egonya lebih besar," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Macam-macam Isi Hampers Lebaran dari Seskab Teddy Indra Wijaya, Bikin Irfan Hakim Takjub
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
-
Sama-sama Dapat Kiriman dari Prabowo, Isi Hampers Baim Wong dan Melaney Ricardo Dicurigai Tertukar
-
Melaney Ricardo Unboxing Hampers dari Presiden Prabowo, Isinya Langsung Curi Perhatian
-
Mau Buka Bisnis Rumahan, Ini Pilihan Pinjaman Modal Usaha Untuk Ibu Rumah Tangga
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Waspadai Cuaca Laut Saat Arus Balik Lebaran: Gelombang di Selat Bali dan Lombok Capai Dua Meter
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu
-
Arus Balik dari Jawa ke Bali Mulai Meningkat, Akhir Pekan Diprediksi Jadi Puncaknya
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak