SuaraBali.id - Setelah lama tak aktif di media sosial, mantan istri pedangdut Nazar yang kini bersuamikan Fadel Islami tiba-tiba curhat soal perselingkuhan.
Unggahan ini terbilang mengejutkan apalagi bila diperhatikan, Muzdalifah terakhir aktif dan mengunggah potretnya bersama sang suami, Fadel Islami pada tanggal 31 Mei 2022.
Pembahasan soal perselingkuhan itu hadir lewat Instagram Stories Muzdalifah. Ia mengecam perbuatan selingkuh yang bisa menghadirkan karma besar bagi keluarga dari pihak yang berselingkuh.
"Ketika kamu selingkuh, saat itu juga kamu sedang investasi karma untuk dirimu, saudaramu, keluargamu, atau bahkan anak keturunanmu," bunyi tulisan yang diunggah oleh Muzdalifah, Selasa (16/8/2022).
Namun tak diketahui pasti apa maksud Muzdalifah ini. Ia juga tidak menuliskan nama sehingga tak dimengerti untuk siapa unggaha tersebut diarahkan.
Muzdalifah sebelumnya sempat diprotes warganet saat pamer foto keluarga di hari lebaran. Padahal, foto itu tampaknya diambil dengan penuh sukacita dalam rangka menyambut Idul Fitri.
Senyum semringah terlihat jelas di wajah Muzdalifah dan anak-anaknya. Muzdalifah pun memberikan ucapan manis untuk merayakan Idul Fitri.
"Dengan segala kerendahan hati, ijinkhanlah kami bersama keluarga, mengucapkhan Selamet Hari Raya idul Fitri 1 syawal 1443 H . Mohon Maaf Lahir bhatin," tulis Muzdalifah, Senin (2/5/2022).
Warganet memuji penampilan Muzdalifah dan anak-anaknya saat foto keluarga. Namun, ada juga ada warganet yang protes mempertanyakan keberadaan suami Muzdalifah, Fadel Islami.
Warganet pun melontarkan kecurigaan Muzdalifah berniat ganti suami lagi.
Muzdalifah baru saja merayakan anniversary pernikahan yang ke-3 dengan Fadel Islami. Dengan begitu, perjalanan cinta Muzdalifah dan Fadel Islami dalam mengarungi bahtera rumah tangga sudah berlangsung selama 3 tahun. Selama itu pula keduanya selalu tampil mesra dan harmonis.
Muzdalifah dan Fadel Islami melewati jalan yang berliku untuk sampai pada titik sekarang. Di awal hubungan mereka, Fadel sempat dicap sebagai pria matre karena menikahi Muzdalifah janda kaya yang lebih tua darinya.
Kendati demikian, rupanya keduanya mampu membuktikan cinta mereka dan menjaga rumah tangganya tetap harmonis.
Berita Terkait
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
Insanul Fahmi Temui Mawa, Ditantang Buktikan Pernikahan Siri dengan Inara Rusli
-
Di Balik Senyum Media Sosial: Mengapa Hidup Terasa Berat Meski Tampak Baik-Baik Saja?
-
Ketika AI Disalahgunakan: Masihkah Media Sosial Aman bagi Perempuan?
-
Perselingkuhan Artis dan Standar Ganda: Mengapa Kita Gemar Melempar Batu Lewat Jempol?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat